Profil Perusahaan

    Sekilas tentang perusahaan

    Industri

    Manufacturing, Transport & Logistics

    Ukuran perusahaan

    1,001-5,000

    Lokasi utama

    Jalan RAYA BANAR Rt07 Rw 02 Ketimang Wonoayu PILANG, Pilang, East Java, Indonesia
    PT Young Tree Industries engaged in the Shoes factory is looking for some workers with the following qualifications arecurrently seeking candidates for a responsible , dynamic , honest , and willing to go forward with the company

    Ulasan dan penilaian

    3.07 total penilaian
    5
    1
    4
    1
    3
    3
    2
    1
    1
    1
    85%
    Menilai gaji tinggi atau rata-rata
    71%
    Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
    Apakah ringkasan AI ini membantu?

    Ulasan terbaru

    4.0
    departemen stitching/operator produksi
    Aug 2021
    3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    bagus jam kerja setiap orderan
    Hal yang baikpabrik rapi dan bersih sama dengan pabrik sepatu lainnya
    Tantanganhanya setiap order sepatu lama untuk belajar
    1.0
    STICHTING
    Nov 2019
    Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut
    PENGALAM PABRIK SEPATU
    Hal yang baikGAJINYA BAIK SESUAI DENGAN JAM KERJA ADA TAMBAHAN BONUS DAN DAPAT THR BINGKISAN
    TantanganJIKA TIDAK BISA CEPAT MAKA AKAN KENA MARAH DAN SEMPROT, DITUNTUT UNTUK CEPAT DAN HASILNYA BAGUS TIDAK PEDULI APAPUN
    5.0
    IT Support
    Feb 2019
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Pengalaman yang bagus IT departement
    Hal yang baikKepala Bagian yang menjadi mentor yang baik dapat pengalaman seperti pemasangan dan maintenance CCTV, fungsi dan cara kerja ERP, penggunana mikrotik sebagai PPPOE maupun untuk hotspot dan penggunana active directory pada server domain
    TantanganPenggunana software yang memakai bahasa cina, sedikit karyawan asing yang dapat berbahasa indonesia.
    Penilaian untuk Young Tree Industries ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
    Cari tahu lebih banyak tentang bekerja di Young Tree Industries. Baca ulasan dari karyawan, jelajahi informasi gaji dan budaya kerja, serta lihat semua lowongan yang tersedia.
    Profil ini berisi informasi dari lowongan pekerjaan, situs web perusahaan, basis data pihak ketiga, dan konten yang dihasilkan AI. Informasi tersebut mungkin tidak lengkap atau kedaluwarsa. Lihat Ketentuan Profil Perusahaan .