Sriboga Flour Mill
4.4 total penilaian dari 11 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Manufacturing, Transport & Logistics

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl. Deli No 10 & 23, Tanjungmas, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia

Spesialisasi

Industri Tepung Terigu, Flour Mill Manufacture
PT Sriboga Raturaya was established in 1995 as a pioneer of high nutritional wheat flour company in Indonesia. In 2011, it officially spun off into PT Sriboga Flour Mill.PT Sriboga Flour Mill has grown from a flour mill to a food ingredients manufacturer, to be one of the top five wheat flour manufacture in Indonesia, and leading in innovation for specialized flour products. PT Sriboga Flour Mill is located at Tanjung Emas Port, Semarang, Central Java and is equipped with the latest industrial technology in producing wheat flour with 2,000 MT capacity's per day.

Misi perusahaan kami

VisionTo become the most innovative flour mill company in Indonesia.MissionWe strive to provide high-value products and the best services to our customers.We value our employees as the company's primary and best partners.We are committed to contributing to the improvement of social welfare and the environment for the communities around us.

Penghargaan dan akreditasi

ISPS Code 2013
ISPS Code 2013
SMK3 2010
SMK3 2010
ISO 9001 2008
ISO 9001 2008
ISO 22000 2005
ISO 22000 2005
Halal Indonesia 2005
Halal Indonesia 2005

Sriboga Flour Mill foto

Ulasan Sriboga Flour Mill

4.411 total penilaian
5
5
4
5
3
1
2
0
1
0
91%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
91%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Penjaga Keamanan
Jul 2024
Semarang Central Java11 to 12 years in the role, former employee
Bekerja sesuai SOP
Hal yang baikKita bekerja team&jujur disiplin serta tanggung jawab
TantanganSuka sekali tantangan dalam pekerjaan sebagai satpam
4.0
Spv Technical Advisor
May 2022
Jakarta5 to 6 years in the role, former employee
Nyaman dan kekeluargaan
Hal yang baikZona nyaman, mendapat tunjangan pendidikan, THR, bonus jika mencapai target, lingkungan kerja seperti keluarga, mendapat ilmu baru dan training training yang bermanfaat.
TantanganKesulitan dalam pekerjaan tidak ada, walaupun kerja bagai serabutan sampai urusan administrasi dan customer service dikerjakan sendiri namun saya tidak terlalu keberatan. Gaji standart. Namun semoga manajemennya banyak berbenah agar bisa bersaing dengan kompetitor dan mengikuti perkembangan zaman.
4.0
Sales & marketing
Dec 2021
Jawa Timur7 to 8 years in the role, former employee
Pengalaman Kerja
Hal yang baikMenjadi Sales karena suka tantangan dan bertemu banyak orang yang berbeda beda karakternya
TantanganKetekunan dalam prospecting calon customer
Penilaian untuk Sriboga Flour Mill ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Sriboga Flour Mill. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.