Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

FMCG Manufacturing

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

JL WR SUPRATMAN NO 1 KAUMAN, 00 JUWANA PATI
PT Kridha Multiniaga Prima atau yang biasa dikenal dengan nama KMP adalah perusahaan distribusi consumer goods (FMCG) yang berpusat di Juwana, Jawa Tengah dan memiliki wilayah distribusi yang meliputi Semarang, Kendal, Salatiga, Ungaran, Ambarawa, Purwodadi, Demak, Jepara, Kudus, Pati, Juwana, Rembang, Blora, dan Cepu.Produk yang dipercayakan kepada kami meliputi produk minuman ringan, perawatan bayi, skincare, dan perawatan rumah tangga. Kami bekerjasama dengan perusahaan besar seperti PT Sinar Sosro, PT Multi Bintang Indonesia, PT PZ Cussons Indonesia, PT Amerta Indah Otsuka (Pocari Sweat), dan PT Eka Jaya International (Hanasui).

Kridha Multi Niaga Prima foto

Ulasan dan penilaian

Penilaian untuk Kridha Multi Niaga Prima akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Kridha Multi Niaga Prima.Tulis ulasan
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Kridha Multi Niaga Prima. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.