PT Sepeda Bersama Indonesia
3.8 total penilaian dari 24 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Manufacturing, Transport & Logistics

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Gd. United Bike Alam Sutera, Jl. Boulevard Alam Sutera No.12A, Serpong Utara, Tangerang Selatan
PENGUMUMAN :Perusahaan tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen.Perusahaan tidak pernah bekerja sama dengan travel agent / biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen.Apabila Anda diminta untuk membayar sejumlah uang dalam bentuk pembayaran tiket pesawat dan hotel atau akomodasi lainnya agar diabaikan.Jangan memberikan data pribadi atau data keuangan Anda kepada siapapun.Jika membutuhkan klarifikasi lebih lanjut dapat langsung menghubungi Kami.One of the largest bicycle manufactures in Indonesia and fully-equipped to export our products globally, we are a privately-held, operated enterprise with a proud tradition and nearly 50 years of experience in the bicycle industry.With historical roots in the bicycle spare parts business, we began designing and manufacturing our own bicycles in 1991 under the brand name UNITED Bike. Now, more than 19 years after the first UNITED rolled off our first factory assembly lines in Indonesia , our Product line - which now features a full range of mountain bikes, BMX bikes, city bikes, electric bikes and childrens bikes - has become one of the most well-known, fastest-growing and widely-accepted bicycle brands in Indonesia, Asia and beyond.

PT Sepeda Bersama Indonesia foto

Ulasan dan penilaian

3.824 total penilaian
5
7
4
10
3
3
2
2
1
2
79%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
71%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

1.0
Marcomm
Nov 2022
Alam Sutera, Tangerang SelatanLess than 1 year in the role, former employee
Marcomm head office
Hal yang baikSesama staff friendly, hanya saja atasannya kurang memperhatikan staff termasuk kesehatan dan jam kerja.
TantanganHarus mau lembur setiap hari kalau di marcomm. Belum kalau ada acara diwajibkan ikut jaga booth dan seringnya di weekend. Jadi seminggu bisa bekerja 7 hari tanpa off. Kalau mengajukan cuti juga dipersulit.
4.0
Marcomm
Mar 2022
Tangerang SelatanLess than 1 year in the role, former employee
Marcomm Intern selama 4 bulan
Hal yang baikUntuk level staff baik semua dan bikin betah, menurut saya mematahkan pemahaman "kolega kerja tidak bisa dijadikan teman". Pada saat masuk pertama kali banyak dibantu dan diajari oleh staff lain, diberikan saran dan masukan selama bekerja agar segala urusan bisa lancar. selain staff di Marcomm, divisi lain yang terkait urusan kerja juga baik disertai dengan culture kerjanya. Atasan untuk staff intern sangat baik diajak diskusi dan komunikasi, saya sempat merasakan hal positif ketika penambahan masa intern dibarengi dengan naiknya fee Intern saya. Inti positif sangat cocok bagi yang baru ingin masuk ke dunia kerja dengan belajar sebagai staff intern.
TantanganAtasan cukup sulit untuk dibuat terkesan sehingga bisa menjadi tantangan kerja. Untuk staff Intern jika ingin lanjut direkrut company cukup sulit, sehingga memang hanya cocok sebagai batu loncatan untuk belajar tentang dunia kerja.
1.0
Marcomm
Oct 2021
Tangerang SelatanLess than 1 year in the role, current employee
Parahh
Hal yang baikBaiknya kalo sesama level staff ramah semua
TantanganAtasan kurang profesional, terlalu kaku, egois, kurang menghargai staff
Penilaian untuk PT Sepeda Bersama Indonesia ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di PT Sepeda Bersama Indonesia. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.