Suasana kerja yang menyenangkanHal yang baikSaya suka di sini, teman-temannya baik, kultur perusahaannya juga luwes dan membuat saya enjoy dalam bekerja.
Dari awal bekerja membuat saya nyaman karena lingkungannya yang friendly dan family spirit. Sehingga membuat orang betah dalam bekerja.
TantanganSulit dilakukan di sini adalah targetnya yang cukup besar.