Orbit Future Academy
2.3 total penilaian dari 4 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Education & Training

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan
Orbit Future Academy didirikan dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas hidup melalui inovasi, pendidikan, dan pelatihan keterampilan.Label atau brand Orbit merupakan kelanjutan dari warisan mendiang Dr Hasri Ainun Habibie dan Prof. Dr. Ing. B. J. Habibie, Presiden ke-3 Republik Indonesia. Mereka berdua telah menjadi penggerak dalam mendukung perkembangan inovasi dan teknologi pendidikan di Indonesia.

Orbit Future Academy foto

Ulasan dan penilaian

2.34 total penilaian
5
0
4
1
3
1
2
0
1
2
50%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
25%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

1.0
Pekerja
Jun 2024
Lamongan East Java
Overall it's good but perlu improve mengenai relation ke pegawai serta bisa manage problem Dan terbuka ke tim sendiri
Hal yang baikUntuk environment, selama fokus saya rasa ada bagian bisa bertumbuh terutama fokus dalam belajar
TantanganCukup berat menerima keputusan manajemen sehingga ekspetasi mungkin bisa di rendahkan agar tidak terlalu berat menjalani hari
1.0
Chief Executive Officer
Apr 2024
South Jakarta Jakarta
Salary delayed. Even though you have agrement later for the date of instalment
Hal yang baikThe salary is delayed from August 2023 till December 2023. In fact, the installments cannot be clear for one month (august) salary. So, good bye for this company.
TantanganSalary delay and poor management
4.0
Artificial Intelligence Trainer
Apr 2023
Jakarta Selatan1 to 2 years in the role, current employee
Lingkungan yang Baik
Hal yang baikSelama saya bekerja di Orbit Future Academy. Saya mendapatkan lingkungan pekerjaan yang luar biasa dengan team yang saling mendukung, saling komunikasi, dan pastinya bekerja bisa dimana saja untuk AI Instructor. Untuk divisi yang lain biasanya ke office agar bisa saling komunikasi dan bertemu rekan kerja.
TantanganUntuk kesulitan biasanya paling kurangnya arahan dari team manajemen dan tidak adanya komunikasi jika ada informasi penting bagi karyawan yang menjalani work from home atau anywhere. Padahal komunikasi dalam bekerja sangatlah penting ketika ada kegiatan atau informasi yang sangat penting.
Penilaian untuk Orbit Future Academy ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Orbit Future Academy. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.