Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Education & Training

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Jl. Duwet I, Karangasem, Kec. Laweyan, Kota Surakarta
Berdasarkan Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi No 511/E/O/2022 tertanggal 14 Jul 2022 maka ABA dan STIE Pignatelli telah di ijinkan untuk bergabung menjadi Universitas Pignatelli Triputra (UPITRA) dengan Fakultas & Jurusan menjadi :A. FAKULTAS EKONOMIKA & BISNISS1 AkuntansiS1 ManajemenB. FAKULTAS SAINS & TEKNOLOGIS1 InformatikaS1 Sistem InformasiS1 Rekayasa Perangkat LunakC. FAKULTAS VOKASID3 AkuntansiD3 Manajemen KeuanganD3 Bahasa InggrisSaat ini UPITRA mendapat dukungan penuh dari Triputra Group Jakarta melalui anak perusahaan nya yaitu PT Triputra Edukasi Nusantara (TEN) dengan bidang usaha mengelola secara profesional jaringan institusi pendidikan di Indonesia.

Reviews

Penilaian untuk Kampus Pignatelli Surakarta akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Kampus Pignatelli Surakarta.Tulis ulasan
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Kampus Pignatelli Surakarta. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.