Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Automotive

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl.Cinere Raya No 18
PT Nusantara Berlian Motor merupakan mitra langsung dari Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) sebagai distributor atau dealer resmi kendaraan penumpang Mitsubishi di Indonesia. Nusantara Berlian Motor menyediakan jasa 3S (Sales, Service dan Spare parts) di seluruh jaringan dealernya di Indonesia.Hingga saat ini, Nusantara Berlian Motors memiliki jaringan sebanyak 7 dealer yang tersebar di seluruh kota besar Indonesia, seperti, Jakarta, Depok,Tanggerang,Cibubur, Bekasi, Pekanbaru dan Medan.

Reviews

Kami tidak dapat menampilkan nilai rata-rata untuk Nusantara Berlian Motor karena belum memiliki cukup ulasan.

Ungkapkan pendapatmu

Ceritakan pengalaman Anda saat bekerja di Nusantara Berlian Motor.Tulis ulasan

Nusantara Berlian Motor foto

Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Nusantara Berlian Motor. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.