Pengalaman yang sangat baikHal yang baikSaya sangat menyukai bekerja di lingkungan JFE karena selain manajemen yang transparan, rasa kekeluargaan antar rekan kerja sangat baik. jadi bekerja tapi rasanya seperti dirumah. selain itu, pengembangan karir yang bagus. banyak pengetahuan dan pengalaman baru yang bisa saya dapatkan.
Tantanganuntuk kesulitan yang ada tidak menghambat kinerja saya ataupun rekan rekan kerja, karena komunikasi yang terjalin sangat baik.
kesulitannya hanya sangat susah untuk bsa bergabung dengan perusahaan ini karena speksifikasi yang tinggi, hehehhe