Infokom Elektrindo
4.5 total penilaian dari 11 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Telecommunications & Internet Service Providers

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan
Didirikan sejak tahun 1998 , PT Infokom Elektrindo merupakan anak perusahaan dari MNC Media Group. Didirikan sebagai sebuah perusahaan telekomunikasi, kini Infokom telah berkembang menjadi penyedia terkemuka layanan dan solusi terintegrasi teknologi komunikasi di Indonesia.Dengan cakupan nasional, PT Infokom Elektrindo berkomitmen untuk menyediakan layanan hingga ke seluruh Indonesia. Dengan menyediakan layanan berbasis ICT untuk berbagai macam sektor industri–baik swasta atau milik pemerintah, seperti Perbankan, Pemerintahan, Perkebunan, Minyak dan Gas, Pertambangan dan lain sebagainya.#AKUInfokom merupakan wujud nyata PT Infokom Elektrindo sebagai tim yang solid, dalam menciptakan komitmen untuk memberikan kualitas layanan terbaik kepada seluruh pelanggan

Infokom Elektrindo foto

Ulasan dan penilaian

4.511 total penilaian
5
6
4
4
3
1
2
0
1
0
82%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
91%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Billing supervisor
Mar 2023
Jakarta7 to 8 years in the role, former employee
AKUInfokom
Hal yang baikBanyak Ilmu yang di dapat, suasana kerja sangat kekeluargaan.. Bonus tahunan tidak mengecewakan, kenaikan gaji sudah pasti tiap tahun, Gajian tidak pernah terlambat, tunjangan bagi karyawan tetap, dapat Dana Pensiun, dapat pelatihan bagi karyawan, bagi karyawan yang sudah lama bekerja dapat uti besar artinya cuti lebih dari 12x dalam setahun., suasana kerja tidak membosankan, kerja tim juga solid..
TantanganHarus teliti dalam bekerja, gesit, dan bekerja harus proaktif jika ingin mendapat nilai yang bagus, banyak bertanya dan harus bisa bersosialisasi
4.0
Administration staff
Aug 2020
1 to 2 years in the role, current employee
Tempat yang baik untuk mengumpulkan pengalaman kerja
Hal yang baikTempat yang sangat baik untuk mengumpulkan pengalaman dan menambah ilmu dengan leader yang memliki pengetahuan luas dibidangnya masing-masing.
TantanganMembutuhkan minimal 2 tahun untuk menjadi karyawan tetap.
5.0
Marcommm in marketing product development division
May 2020
Jakarta Pusat, Central Jakarta City, Jakarta, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Story of me at PT infokom elektrindo ( MNC Group )
Hal yang baikEnvironment at work area are friendly and they has amazing people with great leader ship. The way of business process engage me to be not affraid to learn something new about telecommunication industrial. This company is good for growth our invidual skill and analytics sense.
TantanganI don't have any difficulty on that time. But if you don't show off your abilities. You will be drown. And left behind.
Penilaian untuk Infokom Elektrindo ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Infokom Elektrindo. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.