Profil Perusahaan

    Sekilas tentang perusahaan

    Industri

    Telecommunications & Internet Service Providers

    Ukuran perusahaan

    101-1,000

    Lokasi utama

    Komp Tanjung Mas Blok B1 No. 5 Jalan Raya Lenteng Agung
    Fiber Networks Indonesia, PT. FiberNet merupakan salah satu perusahaan provider internet yang menyediakan layanan internet langsung dengan media Fiber Optik dan Wireless. FiberNet berfokus pada teknologi internet dengan menyediakan produk serta layanan yang membantu mitra bisnis dalam menerapkan teknologi internet secara efektif dan efisien bagi perkembangan bisnis perusahaan.Didukungan dengan jaringan utama yang terhubung langsung dengan International Exchange (IX) dan Indonesia Internet Exchange (IIX) melalui jaringan Fiber Optik dan Wireless, Kami menjamin kualitas, kecepatan dan kestabilan dalam memberikan layanan sehingga menjadikan kami sebagai pilihan pelanggan kami untuk kebutuhan internet.

    Ulasan dan penilaian

    3.04 total penilaian
    5
    0
    4
    1
    3
    2
    2
    1
    1
    0
    75%
    Menilai gaji tinggi atau rata-rata
    75%
    Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
    Apakah ringkasan AI ini membantu?

    Ulasan terbaru

    2.0
    Account Manajer
    Sep 2025
    Cilegon BantenKurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    perusahaan yang fleksible dalam waktu, namun banyak jika anda fokus ke karir sangat tidak di rekomendasikan
    Hal yang baik1, Untuk pekerjaan memang waktunya fleksible, 2. Jika memiliki pengalaman akan lebih baik 3. Tidak pernah telat memberikan gaji
    Tantangan1. Tidak ada database, sehingga jika anda freshgradute akan sangat sulit 2. Tidak ada maaping kerja yang jelas, dan jangan berharap training yg detail 3. AM= Sales, Bkn SPV, sebelum ttd kontrak kerja priksa kembali isi kontrak dan dela gajih anda,
    3.0
    Marketing
    Oct 2019
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    sharing pekerjaan
    Hal yang baik- fleksibel - bonus pencapaian - solidaritas - negosiasi - kekeluargaan
    Tantangandalam mencapai pencapaian
    3.0
    Area marketing manager
    Nov 2018
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    berpengalaman di bidang markerting
    Hal yang baikbelajar lebih dalam menjadi seorang marketing
    Tantanganpada saat tidak mencapai target
    Penilaian untuk Fiber Networks Indonesia ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
    Cari tahu lebih banyak tentang bekerja di Fiber Networks Indonesia. Baca ulasan dari karyawan, jelajahi informasi gaji dan budaya kerja, serta lihat semua lowongan yang tersedia.
    Profil ini berisi informasi dari lowongan pekerjaan, situs web perusahaan, basis data pihak ketiga, dan konten yang dihasilkan AI. Informasi tersebut mungkin tidak lengkap atau kedaluwarsa. Lihat Ketentuan Profil Perusahaan .