Creative Industry Indonesia
2.0 total penilaian dari 3 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di Creative Industry Indonesia

2.03 total penilaian
5
0
4
0
3
0
2
3
1
0
0%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
33%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
2.7
Pengembangan karier
2.7
Tunjangan & keuntungan
1.3
Pengelolaan
1.0
Lingkungan kerja
4.0
Peringkat untuk Creative Industry Indonesia dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 3 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
2.0
Assistant project manager
Jun 2017
1 to 2 years in the role, current employee
Kekurangan yang selama ini saya rasakan
Hal yang baiklingkungan dan teman-teman kantor yang friendly dan kondusif dalam terciptanya toleransi antar sesama.
Tantangankerjanya diluar konteks dan diluar koridor dari jobdesk yang seharusnya, istilahnya kerja serabutan karena minimnya karyawan yang ada untuk posisi tertentu, dengan SDM yang ada didalamnya, mau tak mau dituntut untuk menjalankan posisi yang kosong tersebut,
2.0
Marketing Designer
Apr 2017
South Jakarta JakartaLess than 1 year in the role, current employee
Management perusahaan yang sangat buruk, sehingga sering terjadi pergantian pekerja baru.
Hal yang baik- Best team work - pengembangan karir - Komisi
TantanganKetika ada client yg complain atas kesalahan produk, management tidak bisa memberikan win solution dengan baik.
1 orang menganggap ini membantu
2.0
Designer
Feb 2017
Less than 1 year in the role, former employee
Bitter Sweet
Hal yang baikThere were some mates i could talk to, that's God. Generally, the people are so fun, the location is really good, it's easy to find it. The office is quite comfortable. Designing things was really fun, you can learn something new here. Thanks
TantanganAt least i could use my \"design\" skills well. It was good to asked the staff to work on other things they weren't skill at, so they will have a new skill. We all could accept that with pleasure. Well, to tried those other things without any guidance from the \"senior\" a.k.a you learned it yourself and then you'd be blamed for that and you'd be criticized behind your back for all the good or bad things you've done, is so stressful. At least try to talk to the staff individually to make the staff working better, talk at the back while it won't make any thing better and solved. If the facilities, the salary, the benefits and the contract were good, people would've really enjoyed working here. Thanks
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.