Chunpao Steel Indonesia
4.8 total penilaian dari 5 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Manufacturing, Transport & Logistics

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Karawang Timur & Jakarta Utara

Spesialisasi

Manufacture, Engineering, Marketing
Sebuah Perusahaan modal Asing ( PMA ) yang bergerak di bidang industri logam membutuhkan karyawan.Dengan berkembang pesatnya dunia bisnis, kami mengundang individu - individu yang berkualitas untuk dapat bergabung dan maju bersama perusahaan kami.Kami tidak pemah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen. Kami tidak pernah bekerja sama dengan travel agent I biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen. Apabila Anda diminta untuk membayar sejumlah uang dalam bentukpembayaran tiket pesawat dan hotel atau akomodasi lainnya agar diabaikan. Jangan memberikan data pribadi atau data keuangan Anda kepada slapapun. Jika membutuhkan klarifikasi lebih lanjut dapat langsung menghubungi kami

Ulasan dan penilaian

4.85 total penilaian
5
4
4
1
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
80%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Production Operator
Feb 2025
Karawang West JavaLess than 1 year in the role, current employee
Danman Painting, melakukan dandori atau pergantian jig model dalam waktu 1 sampai 2 menit dalam setiap pergantian model. Melakukan pengecekan kondisi dan kelengkapan jig, masking dan dodai. Pencucian jig di area jigwashing serta pembilasan dalam waktu 3 sampai 5 menit setiap pembilasan. Mengambil material dengan fifo, pengisian -25% dan +95% 1 tank, penyesuaian agar tidak terjadi NG. Menyiapkan part di area line before proses dan menyiapkan box atau tanasha kosong untunk menyimpan barang after proses. Memastikan area line agar tetap bersih dan rapi, serta pemeliharaan (preventive) mesin. Pembuangan limbah produksi dalam 2 minggu mencapai 200kg sampai 300kg Menyalakan, mematikan mesin setiap awal dan akhir shift. Memberikan informasi kepada group head bila kondisi Abnormal. Menyortir part jika diperlukan, backup member jika tidak masuk. Pencapaian target secara berkala dan mengurangi penolakan dari 0,85 menjadi 0,60.
Hal yang baikBekerjasama dengan tim, jujur terhadap siapapun, berinisiatif, ontime, mampu bekerja di bawah tekanan
TantanganPekerjaan yang lambat
4.0
Operator produksi
Aug 2024
North Jakarta Jakarta
Pernah berkerja di PT produksi alat medis di perusahaan Tesena indovino di bagian pengelasan dan perakitan
Hal yang baikKarena posisi jobdesk nya adalah sesuai dengan pengalaman Yang telah saya pernah kerjakan
TantanganPekerjaan di industri logam sering memerlukan keterampilan teknis yang spesifik, seperti pengelasan, pemotongan, dan pengecoran logam, yang memerlukan pelatihan khusus dan pengalaman.
5.0
ASISTEN KASIE GA
May 2023
JL SURYA LESTARI KAWASAN INDUSTRI SURYA CIPTA KARAWANG11 to 12 years in the role, former employee
SENANG BISA BERGABUNG WALAUPUN SEKARANG SDH KELUAR
Hal yang baikBANYAK PENGALAMAN YANG SAYA DAPAT WALAUPUN HANYA LULUSAN SMK
TantanganDISINI KITA HARUS MAU BANYAK BELAJAR DAN INGAT JANGAN TERBAWA OLEH PEMBICARAAN ORANG LAIN
Penilaian untuk Chunpao Steel Indonesia ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Chunpao Steel Indonesia. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.