Akzo Nobel
4.5 total penilaian dari 31 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Manufacturing, Transport & Logistics

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Titan Center, Jl Boulevard Bintaro Blok B7/B1, Sektor 7 Bintaro Jaya
AkzoNobelThe World Of AkzoNobelEUR 14.6 Bio Revenue (as of end of 2014)80+ Countries49600 Employees200+ Production Sites+/- 100 International BrandsAkzoNobel has a passion for paint. We’re experts in the proud craft of making paints and coatings, setting the standard in color and protection since 1792. Our world class portfolio of brands – including Dulux, International, Sikkens and Interpon – is trusted by customers around the globe. Headquartered in the Netherlands, we operate in over 80 countries and employ around 35,000 talented people who are passionate about delivering the high performance products and services our customers expect.Business Area:Decorative PaintsPerformance CoatingsEnd-User Segment:Buildings and InfrastructureTransportationIndustrial

Akzo Nobel foto

Ulasan Akzo Nobel

4.531 total penilaian
5
17
4
12
3
2
2
0
1
0
97%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
90%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

3.0
Research and development chemist
May 2022
Cikarang5 to 6 years in the role, former employee
You will do good, as long as you get a great boss
Hal yang baik- Safetynya super - Benefitnya oke - Dapet makan siang - Career path bisa sampe ke regional (asal inisiatif dan berani, jangan nunggu ditawarin atasan/ HR) - Growth opportunity (saking sibuknya, pasti berkembang, but weekend kerjain report? tentu saja)
Tantangan- Semua keputusan dan timeline bergerak secara regional, jadi country terbatas dalam melakukan keputusan/ perubahan - Karena bergerak secara regional, no good leader i saw in country based, yes yes person and manager kind of people yang bertahan (bedanya apa silahkan google) - Timeline nya project dari regional sering ga masuk akal
5.0
Area Sales Manager
Jun 2021
Jakarta, Sumatera7 to 8 years in the role, current employee
A reference company in his market
Hal yang baikPerfect place to learn and grow, one of global company which put so much concern in their people safety, welfare, and their families
TantanganThe market is not so big, since so many local competitors, but the effort must be maximum
5.0
Logistics coordinator
Nov 2020
Cikarang Bekasi9 to 10 years in the role, former employee
Lingkungan pekerjaan
Hal yang baikWork together, safety is priority, appreciated
TantanganStock planning, stock balance
Penilaian untuk Akzo Nobel ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Akzo Nobel. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.