Vox Teneo Indonesia
4.1 total penilaian dari 7 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Computer Software & Networking

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Jl Terusan DR surya sumantri kav 2 no 2 Bandung - Jawa Barat
The Vox Teneo Indonesia company, created in 2012, is active in the development of interactive management and communication software. You will join our team in Bandung and be working as part of a skilled team, in a very "human" environment. We place great emphasis on motivation and skills. We will offer you an indefinite contract, a good salary and maintain a policy of continuous training to guarantee your professional development.

Vox Teneo Indonesia foto

Ulasan dan penilaian

4.17 total penilaian
5
4
4
1
3
1
2
1
1
0
86%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
86%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

2.0
Produksi
Aug 2019
Jl. Medokan Asri Tengah V No.23, Medokan Ayu, Surabaya City, East Java, IndonesiaLess than 1 year in the role
Pengalaman Bekerja di PT. Vox Teneo Indonesia
Hal yang baikHal baik selama bekerja adalah anggota tim yang cukup solid dan saling mendukung
TantanganHal buruk adalah ketidakteraturan dalam hal pengajian dan bahkan pernah telat selama sebulan dan dicicil sedikit demi sedikit. Pengupahan lembur yang tidak jelas. serta ketidakpercayaan tim manajemen yang berada di Bandung terhadap tim di Surabaya.
5.0
Information technology
Jul 2019
Bandung, Bandung City, West Java, IndonesiaLess than 1 year in the role, current employee
Pengalaman
Hal yang baikLingkungan kerja dan rekan kerja yang nyaman, jenjang karir panjang.
TantanganSumber daya resource nya kurang banyak,
5.0
Administrasi Finance
May 2018
Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia5 to 6 years in the role, current employee
Do a lot of things that give a lot of knowledge
Hal yang baikWorks just as well, good friends, good office atmosphere so good for work Good salary Office our can be flexible for developer Strategic office in the city
TantanganWork must be fast Work with date line
Penilaian untuk Vox Teneo Indonesia ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Vox Teneo Indonesia. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.