Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Wholesale Businesses

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan
Dengan berkembang pesatnya Teknologi Informasi dalam dunia bisnis, kami mengundang individu - individu yang berkualitas untuk dapat bergabung dan maju bersama perusahaan kami.

Victory System Network foto

Ulasan dan penilaian

Penilaian untuk Victory System Network akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Victory System Network.Tulis ulasan

Ulasan terbaru

4.0
Social media officer
Mar 2019
1 to 2 years in the role, current employee
Banyak yang Bisa Dikulik
Hal yang baikVSN punya banyak bidang/materi dan event yang bisa dicoba untuk dilakukan dan mengasah kemampuan Managemen kamu. Kamu bisa menantang dirimu sendiri, sampai sejauh mana kemampuan yang ingin dan bisa kamu pelajari dan petik. VSN menawarkan varian pekerjaan yang banyak. Di sini kamu bisa mengembangkan skill di Event Management, Social Media Officer, Merchandiser, ataupun hubungan antar customer.
TantanganKarena VSN masih terbatas dalam karyawan dan tools, maybe kamu akan menemukan diri kamu diposisi yang harus bisa melakukan segala hal. Double Job lah. Tapi dari sini kamu bisa lihat sampai sejauh mana mental dan fisik kamu mampu menghadapi tantangan.
Penilaian untuk Victory System Network ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Victory System Network. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.