Tirta Medical Centre
4.3 total penilaian dari 3 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Healthcare & Medical

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Bellagio Mall Jakarta unit O -UG 21 - 24 Kav E4-3, East Kuningan, Jakarta, Indonesia
Didirikan pada tahun 2003 dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan layanan pemeriksaan medis di kawasan Jabodetabek. Dengan meningkat kredibilitas dan respek dari klien, Tirta Medical Center telah mengembangkan layanannya untuk memenuhi permintaan dari klien seluruh Indonesia.

Ulasan dan penilaian

4.33 total penilaian
5
1
4
2
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
100%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Human Resources Development Officer
Nov 2024
South Jakarta Jakartacurrent employee
Senang bisa bekerja di Tirta Medical Centre
Hal yang baik- Perusahaan menawarkan program pelatihan dan pengembangan untuk membantu karyawan meningkatkan keterampilan dan pengetahuan mereka. - Berinteraksi dari berbagai latar belakang dapat memperluas jaringan - Perusahaan menawarkan benefit seperti asuransi kesehatan, tunjangan hari raya, dan program pensiun. - Memperoleh keterampilan yang relevan dengan pekerjaan Anda, seperti manajemen waktu, pemecahan masalah, dan kerja sama tim.
TantanganTidak ada yang terlalu signifikan
4.0
Operations officer
May 2019
The Bellagio Mansion, Jalan Mega Kuningan Timur II, RT.5/RW.2, Kuningan, East Kuningan, South Jakarta City, Jakarta, Indonesia3 to 4 years in the role, former employee
Not bad,banyak pengalaman dan ilmu yang saya dapat
Hal yang baikTantangan pemecahan masalah dengan baik
TantanganBekerjasam dengan baik dalam team
4.0
Perawat
Jul 2017
Kuala Kurun, Kabupaten Gunung MAS, Kalimantan Tengah, Indonesia5 to 6 years in the role, current employee
Team work
Hal yang baikKerjasama dengan rekan kerja sangat dibutuhkan utk meningkatkan pekerjaan kita dan perusahaan
TantanganSaat pengambilan keputusan
Penilaian untuk Tirta Medical Centre ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Tirta Medical Centre. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.