Profil Perusahaan

    Sekilas tentang perusahaan

    Industri

    Manufacturing, Transport & Logistics

    Ukuran perusahaan

    51-100

    Lokasi utama

    NIP D2/3 LOLAWANG NGORO MOJOKERTO
    Kami menghimbau agar Anda berhati-hati saat melamar pekerjaan dengan selalu memastikan iklan lowongan tersebut sesuai dengan profil perusahaannya.Waspadalah jika Anda menemukan hal-hal di bawah ini :PT Swanson Plastics Indonesia tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen.PT Swanson Plastics Indonesia tidak pernah bekerja sama dengan travel agent / biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen.Apabila Anda diminta untuk membayar sejumlah uang dalam bentuk pembayaran tiket pesawat dan hotel atau akomodasi lainnya agar diabaikan.Apabila ada Panggilan wawancara di lokasi yang tidak sesuai dengan iklan yang tertera pada iklan lowongan.Jangan memberikan data pribadi atau data keuangan Anda kepada siapapun.Swanson Plastics Corporation (SPC) is a leading manufacturer and converter of stretch film, diaper film, embossed film, heavy-duty sack,etc., enjoying a high reputation for its quality, innovative brand image and customer satisfaction .SPC is the largest polyethylene film producer in Asia, steadily gained its statue through the past 14 years meeting the growing needs of market and expanding requirement of our customers.

    Ulasan dan penilaian

    3.03 total penilaian
    5
    1
    4
    0
    3
    1
    2
    0
    1
    1
    100%
    Menilai gaji tinggi atau rata-rata
    67%
    Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

    Ulasan terbaru

    5.0
    Operator
    Jul 2025
    Bekasi West JavaKurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Melakukan pekerjaan dengan sebaik mungkin dan bertanggung jawab
    Hal yang baikMelakukan pekerjaan dengan sebaik mungkin dan bertanggung jawab
    TantanganMelakukan pekerjaan dengan sebaik mungkin dan bertanggung jawab
    1.0
    Quality Control Role
    Dec 2024
    Mojokerto Regency East Java3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Sesuai Bintang
    Hal yang baikGaji UMK & Tunjangan BPJS
    Tantangan- Kontrak Panjang - saya rasa bintang sudah menggambarkan
    3.0
    Operator
    Mar 2020
    Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    bekerja di swanson
    Hal yang baiklingkungan kerja yang baik, teman teman yang peduli
    Tantanganjobdesk operator terlalu banyak, beban kerja tinggi, ROLLING SHIFT SEBULAN SEKALI membuat anda cepat bosan.
    Penilaian untuk Swanson Plastics Indonesia ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
    Cari tahu lebih banyak tentang bekerja di Swanson Plastics Indonesia. Baca ulasan dari karyawan, jelajahi informasi gaji dan budaya kerja, serta lihat semua lowongan yang tersedia.
    Profil ini berisi informasi dari lowongan pekerjaan, situs web perusahaan, basis data pihak ketiga, dan konten yang dihasilkan AI. Informasi tersebut mungkin tidak lengkap atau kedaluwarsa. Lihat Ketentuan Profil Perusahaan .