pengalaman bekerja dengan ekspatriatHal yang baikbekerja dengan para ekspatriat dari negara china menambah wawasan dan pengalaman, khususnya bekerjasama dalam hal sistem kerja dan manajemen. selain itu bertukar informasi dan belajar bahasa menjadi nilai tambah dan hal positif yang saya dapat di perusahaan ini
Tantangandalam menjelaskan kondisi dan keberadaan sistem kerja yang ada di indonesia dengan para ekspatriat dari china. selain itu kekurangan dalam pemahaman kerja, dikarenakan minimnya kemampuan berbahasa, baik dari sisi saya pribadi maupun dari para ekspatriat