Peringkat untuk Shinto Kogyo Indonesia dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas
Ulasan
Menampilkan 21 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
4.0
Painting - oprator treatment
Sep 2022
Pengembangan diri dalam dunia industri
Hal yang baikProses produksi part/komponen sepeda motor dan mobil untuk di export di belahan negara asean. Proses tersebut tidak menekan saya saat bekerja sebab di butuhkan ketelitian dan hasil yang sempurna untuk mendapat predikat baik perusahaan yang ada di nusantara
TantanganHarus bekerja dalam keadaan tubuh tidak fit menjadikan hasil produksi tidak maksimal.
4.0
Mekanik alat berat
Dec 2021
Mekanik
Hal yang baikKerja nya tidak ditarget
TantanganSif malam sendiri
5.0
Operator Produksi
Feb 2021
Karawang West Java1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Berkesan
Hal yang baikSesuai peraturan pemerintah, selalu memperhatikan karyawan.
TantanganPastinya awal bekerja.
4.0
Operator injection
Jun 2020
Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Operator injection
Hal yang baikMengerjakan prodak agar prodak menjadi OK dan di terima di costamer
TantanganMengerjakan part baru yang susah di bentuk
5.0
Supervisor produksi
Apr 2020
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Dedikasi indisiplioner
Hal yang baikSangat penting untuk di terapkan dalam sebuah perusahaan,guna menunjang kredibilitas seorang karyawan,untuk membangun visi dan misi perusahaan
TantanganTidak ada tingkat kesulitan asalkan bisa dan mampu untuk berusaha
5.0
Departemen painting dan injection
Mar 2020
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Pernah bekerja di perusahaan manufaktur part plastik
Hal yang baikPainting dan injection
TantanganEdukasi itu perlu.
5.0
Mesin injection dan sebagai operator produksi
Feb 2020
Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Saya berpengalaman di PT Shinto kogyo Indonesia selama 1 tahun
Hal yang baikSaya suka terhadap ruang lingkung nya yang nyaman
TantanganKesulitan saya ketika menghadapi permasalahan mesin
3.0
Petugas Layanan Bus (PLB)
Feb 2020
Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut
Pt. Transportasi Jakarta
Hal yang baikJalan-jalan keliling jakarta
TantanganBanyaknya komplenan dari penumpang
5.0
Painting
Jan 2020
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut
Pengalaman bekerja
Hal yang baikTeman temannya pada baik, gampang akrab, sama cara mengajarnya sangat nyaman.
TantanganAwal bekerja harus adaptasi.
3.0
Production injection
Jan 2020
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Mencoba hal baru
Hal yang baikMendapat ilmu dari hasil bekerja sehari2
TantanganMencoba hal baru yang belum pernah dilakukan sama sekali
4.0
Operator
Oct 2019
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Operator painting
Hal yang baikMendapatkan pengalaman yang sangat luar biasa karena belum pernah di jalani, menurut saya bekerja di bagian painting itu cukup banyak proses untul mendapatkan hasil yang kualitasnya bagus
TantanganKesulitan untuk painting salah satunya harus benar benar teliti di karenakan kalo painting itu adalah proses terakhir suatu part yang akan di kirim ke customer
4.0
Qc inspector
Sep 2019
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Fasilitas jemputan
Hal yang baikFasilitas jemputan nya selalu tepat waktu
TantanganBerkomunikasi...karena ruang produksi bising dengan suara mesin
1 orang merasa ini membantu
4.0
Admin PPIC
Jun 2019
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
Waktu yang singkat
Hal yang baikKaryawan yang ramah, solidaritas team yang baik, fasilitas perusahaan yang memadai, serta upah yang sesuai dengan yang diharapkan,
TantanganKurang sigap nya saat feedback untuk kritikan/saran yang diajukan
5.0
Operator
Apr 2019
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
Saya sangat beruntung dapat bekerja di PT. Ini. Sangat nyaman
Hal yang baikSangat kekeluargaan, lingkungan mendukung, fasilitas baik, selalu berkembang
TantanganSelalu menjadi yang lebih baik
5.0
Operator
Feb 2019
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut
Operator
Hal yang baikBekerja sama tim tentunya
TantanganTidak ada yg sulit kalo kita mau belajar
3.0
Kanagata ( operator machining cnc ) mold maker
Feb 2019
Machining cnc
Hal yang baikLingkungannya baik , mantap atasan sama seniornya , bnyak manfaat dan ilmu yang diambil
TantanganMemahami rumus g code
3.0
Maintenance supervisor
Jan 2019
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
Injection Plastic
Hal yang baikPerusahaan sebagai main supplier produsen otomotive roda 2 di Indonesia yang sedang melakukan pembaharuan system sehingga terbuka peluang besar untuk menambah pengalaman & keterampilan baru.
TantanganManagement belum berjalan sebagaimana mestinya sehingga banyak pekerjaan tumpang tindih
5.0
Molding
Jan 2019
Belajar dan bekerja
Hal yang baikSuasana bekerja yang nyaman. Belajar dengan hal baru
TantanganTarget pekerjaan belum tercapai
5.0
Painting spray
Oct 2018
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut
Painting spray
Hal yang baikMemproduksi barang yang bagus dengan sesuai prosedur dan mudah mengerjakan dalam satu team maupun individu,
TantanganTidak ada kesulitan dalam mengerjakan satu team
Kecuali ada salah satu team yang tidak mau berkerja dengan tem.
5.0
Machine operator
Aug 2018
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
karyawan yang baik
Hal yang baikseluruh karyawan baik management maupun karyawan produksinya saling membantu dan memakai sistem kekeluargaan,lingkungan yang bersih dan nyaman,gaji yang memuaskan.
Tantanganmasuk tepat waktu,mengerjakan tugas dengan tepat waktu.
4.0
Production operator
Jun 2018
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
pt shinto kogyo indonesia
Hal yang baikKesejahteraan yang cukup
TantanganBanyak belajar Dari pt Shinto kogyo Indonesia di karnakan pt ini bisa menerima Dari yang belum pernah bekerja
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.