Sanwa Engineering Batam
4.1 total penilaian dari 7 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di Sanwa Engineering Batam

4.17 penilaian keseluruhan
5
4
4
1
3
1
2
1
1
0
86%
beri nilai gaji tinggi atau rata-rata
71%
pegawai merekomendasikan perusahaan ini kepada teman
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
4.1
Pengembangan karier
3.4
Tunjangan & keuntungan
3.7
Pengelolaan
4.1
Lingkungan kerja
3.9
Keberagaman & kesempatan yang sama
5.0
Peringkat untuk Sanwa Engineering Batam dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 7 ulasan yang diurutkan berdasarkan Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
5.0
Production Operator
Aug 2024
Batam Riau Islands1 to 2 years in the role, former employee
Sangat luar biasa, tidak bisa di jelaskan
Hal yang baikKerja sama yang luar biasa, dan kompak
TantanganKetika kita running barang baru dan kali pertama kita pegang
3.0
Lead process engineer and Sub Con Coordinator
Mar 2023
BATAM , BIP MUKA KUNING (BATAMINDO)(1 to 2 years in the role, former employee
In the Molding process is a lot what we have to learn from the process, tonnage , temperature / material used
Hal yang baikThere are many methods to get a result. , to know first what the machine specification , like Machine screw diameter, clamping force , tie bar and etc. all of these greatly affect the quality of all product.
Tantangan1) too many machines and molds that are no longer fit for use. Should have needed replacement with a new one ) poor of cooperation with each of department. A primitive mindset, will definitely have a negative impact on achieving company target.
5.0
Engineering
Feb 2021
Batam
Melamar kerja
Hal yang baikSaya suka kreatif dan saling menolong dalam kerja team.
TantanganSaya lambat berhitun.
4.0
HORIZONTAL MOLDING
Oct 2019
Batam Kota, Batam City, Riau Islands, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
PENGALAMAN KERJA DI PT. SANWA
Hal yang baikKerjanya bagus, lingkunyan cukup bersih dan kekompakan team cukup tinggi.
TantanganTerkadang mesin mengalami problem dan itu sedikit menyulitkan.
5.0
Technician maintenance
Jun 2019
Sangat memuaskan
Hal yang baikManagement nya bagus . Dan semua alat ya g di perlukan untuk teknisi lumayan lengkap . Jadi dapat mepermudahkan cara kerja nya
TantanganSaat meperbaiki dan membuat spare part
5.0
Magang Planning Control
May 2018
Batam, Kota Batam, Kepulauan Riau, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Magang
Hal yang baikSuasana kerja sangat kekeluargaan, bimbingan yang diberikan sangat baik. Koordinasi dan kumunikasi yang pada PT tersebut sangat baik dan sangat membantu bagi anak magang seperti kami dalam pengalaman kerja.
TantanganSelama magang di PT Sanwa ENgineering, tidak ada kendala yang berarti dikarenakan diberikan arahan dengan sangat baik. Sehingga setiappekerjaan yang diberikan dapat terselesaikan dengan baik. Ketika ada hambatan, pembimbing magang dan karyawan lainnya akan sangat ramah untuk membantu dan memberi arahan.
2.0
QA engineer
Feb 2018
Diskriminasi antara ekspatriat dg lokal dan antara etnis
Hal yang baikKekeluargaan antar pekerja
TantanganSulit utk mengusulkan kesejahteraan karyawan
Ulasan Perusahaan yang ditulis di situs kami merupakan pandangan dan opini penulis dan tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan apa pun dan tidak menyetujui atau mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet memposting ulasan sebagaimana adanya dan untuk tujuan informasi semata guna membantu kandidat mencari pekerjaan.