Sakari Sumber Abadi
3.2 total penilaian dari 6 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Manufacturing, Transport & Logistics

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan
PT. Sakari Sumber Abadi Perusahaan bergerak di bidang Perkayuan (Manufaktur) yang beralamat kantor di Jl. Dharmahusada Indah Surabaya.Perusahaan ini berkembang menjadi semakin besar di karena kan karyawan-karyawan kami yang terampil di bidangnya. Kami berharap dapat berkembang menjadi semakin besar bersama dengan talenta-talenta yang memiliki motivasi tinggi, energik, kreatif dan terampil yang memiliki kemauan untuk maju dan berkembang bersama kami.

Sakari Sumber Abadi foto

Ulasan Sakari Sumber Abadi

3.26 total penilaian
5
1
4
0
3
4
2
1
1
0
67%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
67%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Karyawan
Jul 2022
P3 to 4 years in the role, former employee
Di saat bekerja
Hal yang baikSaya suka di karna kan banyak teman dan mencari penghasilan
TantanganPulang nya biasa nya sistem nya pendak 12 jam jadi tenaaga saya terkuras habis apa lagi jarak dari rumah yang cukup jauh sehingga kekurangan waktu istirahat yang tidak maksimal .
2.0
Tally
Jun 2022
PasuruanLess than 1 year in the role, former employee
Jam kerja bagus
Hal yang baikSaya bisa punya banyak luang untuk kegiatan di luar pabrik
TantanganTekanan dalam mencapai target
3.0
Operator produksi
Jan 2021
Saya sangat profesional terhadap perusahaan loyal terhadap perusahaan menjunjung tinggi nilai nilai moral di dalam perusahaan
Hal yang baikMemberi kepuasaan terhadap karyawan dengan menaikan sallary terhadap karyawan
TantanganAtasan kurang memahami keinginan Karyawan
Penilaian untuk Sakari Sumber Abadi ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Sakari Sumber Abadi. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.