PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri

3.8 total penilaian dari 4 ulasan

Bekerja di PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri

3.8

4 penilaian keseluruhan
5
2
4
0
3
1
2
1
1
0

50%

beri nilai gaji tinggi atau rata-rata

75%

pegawai merekomendasikan perusahaan ini kepada teman
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
4.0
Pengembangan karier
2.8
Tunjangan & keuntungan
3.5
Pengelolaan
3.8
Lingkungan kerja
4.0
Kepercayaan Anda adalah fokus utama kami sehingga penilaian untuk PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami

Reviews

Menampilkan 4 ulasan yang diurutkan berdasarkan Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
5.0
Marketing
Feb 2020
Surakarta, Kota Surakarta, Jawa Tengah, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee

Ngantor Tapi Berasa Di Rumah

Hal-hal baikSibuknya di Departemen Marketing ini musiman sih. Pas mau cetak buku, distribusi, sama tutup buku. Astagaa wkwk lucu pokoknya. Ga bisa emosi karna sistem perusahaan sendiri 'kekeluargaan' banget. Sampai ngerasa, "kaya bukan di kantor buat kerja." Karna atmosfirnya tuh bener-bener kekeluargaan. Seru sih pengalaman magang di sini. Dan kalo udh jadi pegawai tetap di sini, ga bakal kena PHK kecuali kalo terlibat/membuat kesalahan yg sangat fatal. Jadi, beruntunglah kalian kalo sampai di terima di Tiga Serangkai :)
TantanganNone. Semua diajarin kalo lu ga ngerti.
5.0
Distributor sales supervisor
Aug 2018
Jakarta, Indonesia7 to 8 years in the role, former employee

Penempatan SDM sebagai aset perusahaanrusahaan

Hal-hal baikDi sini sangat menghargai SDM dan mengarahkan pada hal2 spiritual.
TantanganPerkembangan perusahaan lain sangat cepat sementara PT Tiga serangkai.. lambat
3.0
School Book Department
Dec 2017
Surakarta, Surakarta City, Central Java, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee

Nice workplace with nice environment

Hal-hal baik• the staffs are kind and nice • 5 days of work • the annual bonus • gym tools • religious study every Monday, Tuesday, Wednesday, and Thursday morning (for moslem)
Tantangan• the early year overtime (usually start from January until March) • the overtime during assessment book registration held by the government
2.0
Artistik
Nov 2016
Surakarta11 to 12 years in the role

melayout buku pelajaran

Hal-hal baikSarana penunjang semisal Komputer yang Bagus untuk level perusahaan yang setara di bidang Publish and Printing dan tempat kerja yang cozy.
Tantangan* bantuan study untuk meningkatkan skill/kemampuan tidak ada * tidak adanya jenjang karier. * bidang pekerjaan yang monoton/tidak ada perubahan * cara kerja yang statis
Ulasan Perusahaan yang ditulis di situs kami merupakan pandangan dan opini penulis dan tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan apa pun dan tidak menyetujui atau mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet memposting ulasan sebagaimana adanya dan untuk tujuan informasi semata guna membantu kandidat mencari pekerjaan.