Kami menghimbau agar Anda berhati-hati saat melamar pekerjaan dengan selalu memastikan iklan lowongan tersebut sesuai dengan profil perusahaannya.Waspadalah jika Anda menemukan hal-hal di bawah ini :PT Refcon Polar Nusaindo tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen.PT Refcon Polar Nusaindo tidak pernah bekerja sama dengan travel agent / biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen.Apabila Anda diminta untuk membayar sejumlah uang dalam bentuk pembayaran tiket pesawat dan hotel atau akomodasi lainnya agar diabaikan.Apabila ada Panggilan wawancara di lokasi yang tidak sesuai dengan iklan yang tertera pada iklan lowongan.Jangan memberikan data pribadi atau data keuangan Anda kepada siapapun.PT Refcon Polar Nusaindo bergerak dalam bidang jasa & penjualan produk-produk refrigerasi. Ruang lingkup kami diantaranya yaitu jasa perbaikan / servis, perawatan dan penjualan / perdagangan. Kami menjual unit kitchen equipment, chiller, freezer, showcase dan produk refrigerasi lainnya. Jasa service yang kami tawarkan yaitu jasa service AC, chiller, kulkas, freezer, showcase dan pemasangan kompresor. Perusahaan kami berlokasi di Tangerang, Banten, Indonesia. Siap menerima pesanan dari seluruh wilayah indonesia dan area lainnya yang sesuai dengan kebijakan perusahaan.Kebutuhan produk-produk refrigerasi dan kitchen equipment (seperti chiller, freezer, cold storage, cooler, showcase, dll) baik untuk industri, UKM, komersial maupun rumah tangga di Indonesia tergolong besar. Melihat adanya peluang tersebut, maka didirikanlah PT Refcon Polar Nusaindo (RPN) untuk memberikan solusi produk yang tepat dan memiliki kualitas baik dengan harga yang terjangkau. Beberapa brand/merek yang kami jual lyaitu Gea, Rsa, Liebherr, Starcool, Daiwa, Promek, Iarp, Frigor, Perfect Freeze, Sanken dan lainnya. Kami juga melayani jasa service (perbaikan), perawatan (maintenance), dan pemasangan kompresor. Jasa service yang kami tawarkan yaitu jasa service AC, jasa service chiller, jasa service kulkas, jasa service freezer dan jasa service showcase. Kami pun menerima kontrak service AC, chiller, cold storage, dan lainnya sesuai kebijakan perusahaan. Kami pun menerima jasa pasang insulasi pipa (Armaflex, Superlon, Insulflex,Thermaflex, dll) baik untuk pipa chiller, pipa refrigerator, dan lain sebagainya. Selain itu, kami juga menerima jasa pembuatan cold storage/cold room/walkin freezer untuk usaha Anda.