PT. Multi Makmur Indah Industri (MMI) berdiri pada tanggal 3 juli 1976. Pada awal berdirinya, perusahaan bergerak dalam usaha perdagangan TinPlate, dan setelah adanya beberapa aturan pemerintah mengenai TinPlate, pada tahun 1987 perusahaan mulai mengambil bagian dalam bisnis pembuatan kaleng.
PT. Multi Makmur Indah Industri (MMI) berdiri pada tanggal 3 juli 1976. Pada awal berdirinya, perusahaan bergerak dalam usaha perdagangan TinPlate, dan setelah adanya beberapa aturan pemerintah mengenai TinPlate, pada tahun 1987 perusahaan mulai mengambil bagian dalam bisnis pembuatan kaleng.
Ulasan dan penilaian
4.34 total penilaian
5
2
4
1
3
1
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
75%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Ulasan terbaru
4.0
Operator
Oct 2023
Tangerang1 to 2 years in the role, former employee
Bersemangat siap bekerja diposisi apapun
Hal yang baikSiap dan konsekuen
TantanganMinimnya gaji yang diberikan tidak sesuai
5.0
Machine operator
Jan 2022
Bekasi3 to 4 years in the role, former employee
Operator produksi dan admin packing
Hal yang baikMenyenangkan penuh tantangan
TantanganHarus pokus dan teliti
3.0
Quality control
May 2019
Jatiuwung, Tangerang City, Banten, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Pengalaman bekerja yang lumayan baik
Hal yang baikMendapat ilmu pengetahuan seputar produksi kaleng dari bahan baku mentah sampai jadi.
TantanganTidak ada penerapan tentang k3 dalam perusahaan,
Manajemen kurang memperhatikan kesejahteraan karyawan
Penilaian untuk PT Multi Makmur Indah Industri ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di PT Multi Makmur Indah Industri. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.