Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Hospitality & Tourism

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Kp. Cimanggung RT 004 RW 002 Dayeuh, Cileungsi (Jalan Narogong KM 26) Bogor, West Java, Indonesia
PT Mulia Cipta Rasa adalah perusahaan yang bergerak di bidang Food & Beverage dengan jenis makanan Sosis yang sedang berkembang di Indonesia saat ini sedang membutuhkan beberapa karyawan yang profesional di bidangnya.

Ulasan dan penilaian

Penilaian untuk PT Mulia Cipta Rasa akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di PT Mulia Cipta Rasa.Tulis ulasan

Ulasan terbaru

1.0
Marketing
Aug 2017
Bogor, West Java, IndonesiaLess than 1 year in the role, current employee
bad environment of working
Hal yang baikWorking hour 8.30-16.30 Good office facilities and internet connection
TantanganIt's difficult to maintain the team work The rules always changes
4.0
Quality assurance
Oct 2016
Jl. Cagak, Kp Cimanggung, RT 004/002, Desa Dayeuh, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, 168201 to 2 years in the role, former employee
Pengalaman Kerja
Hal yang baikPengalaman saya saat saya bekerja di PT Mulia Cipta Rasa disana suasana atau lingkungan kerja disana cukup baik, seluruh jajaran staff dapat saling dukung dalam hal urusan pekerjaan, dan disana dapat memperoleh banyak ilmu, wawasan dan pengalaman kerja karena kita dituntut untuk dapat multitasking sehingga kita dapat meningkatkan kemampuan dalam hal lain diluar bidang kita sehingga kita memiliki banyak pengalaman dan ilmu baru yang mungkin dapat berguna untuk meningkatkan performance kita dalam bekerja.
TantanganKesulitan yang dihadapi atau saya rasakan di PT Mulia Cipta Rasa adalah karena perusahaan ini masih baru, perusahaan ini baru berdiri pada tahun 2014 dan berawal dari usaha rumahan, sehingga masih banyak hal yang perlu dirubah khususnya untuk sistem manajemennya yang masih cenderung seperti industri rumahan, sehingga terkadang menyulitkan dalam melakukan suatu runtutan proses pekerjaan apalagi pekerjaan yang sedang dilakukan dengan menjalin hubungan kerjasama dengan pihak luar.
Penilaian untuk PT Mulia Cipta Rasa ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di PT Mulia Cipta Rasa. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.