PT Merdeka Tsingshan Indonesia
4.5 total penilaian dari 6 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di PT Merdeka Tsingshan Indonesia

4.56 total penilaian
5
3
4
3
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
100%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
4.0
Pengembangan karier
4.5
Tunjangan & keuntungan
4.7
Pengelolaan
4.6
Lingkungan kerja
4.7
Keberagaman & kesempatan yang sama
4.3
Peringkat untuk PT Merdeka Tsingshan Indonesia dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 6 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
4.0
Cif
Mar 2025
Makassar South Sulawesi5 to 6 years in the role, current employee
Pernah kerja d pt oss konawe dan infomaret
Hal yang baikPekerja keras,sukah hala hal baru
TantanganSenang trhadap ada hal baru yang d berikan di lokasi kerja
4.0
Foreman Environmental
Mar 2025
East Barito Central Kalimantan1 to 2 years in the role, current employee
Saya Arief Budiman Lulusan S1 Pertanian Universitas Mulawarman. Memiliki pengalaman kerja pada kegiatan Penanaman, Perawatan Tanaman, Inventory Tanaman , Survey Lapangan, Rehabilitasi Hutan dan Lahan Terbuka, Reklamasi & Revegetasi, Water Sampling, Environment Monitoring, Mine Reclamation, serta sekarang saya bertugas sebagai Environment. Saya merupakan Individu yang mudah beradaptasi pada lingkungan baru, Disiplin dalam bekerja, dan cepat belajar.
Hal yang baikIngin selalu belajar dan mengimprovement
TantanganBongkar material seperti tawas, kapur, dll
5.0
FGDP Ferronickel
Feb 2025
North Halmahera North Maluku1 to 2 years in the role, current employee
Saya adalah seorang profesional Metalurgi lulusan Politeknik Energi dan Pertambangan Bandung jurusan Teknik Metalurgi sebagai Fresh graduate development program (FGDP) Feronikel. Saat ini saya bekerja di PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) dan sudah bekerja selama 1 tahun 10 bulan di perusahaan ini. Yang bergerak di bidang pertambangan dan pengolahan bijih nikel menjadi produk Feronikel dan Nickel-Matte. Selain bekerja sebagai Fresh graduate development program (FGDP) Feronikel, saat ini saya juga bekerja sebagai HSE Trainer khusus untuk melatih karyawan tentang alur proses dan instruksi kerja di area smelter, saya juga memberikan pelatihan keselamatan kerja di area smelter. Saya seorang profesional di bidang keselamatan kerja yang berpengalaman dalam penerapan dan pengelolaan sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja (SMK3) dan standar ISO, termasuk ISO 9001, ISO 45001, dan ISO 14001.
Hal yang baikSaya suka public speaking dan selalu senang dengan tantangan untuk menyelesaikan masalah, misi, tantangan dan konsistensi dari sebuah pekerjaan, selain saya suka berkomunikasi dengan orang banyak saya juga senang sekali untuk belajar mengenai hal baru dalam hidup saya.
TantanganSaya cenderung terlalu detail dalam mengerjakan sesuatu, sehingga terkadang butuh waktu lebih lama dari yang direncanakan. Namun, saya belajar mengatur prioritas dengan lebih baik agar pekerjaan tetap efisien tanpa mengorbankan kualitas.
5.0
Operator SWRO plant
Feb 2025
Teluk Bintuni West Papua3 to 4 years in the role, former employee
melakukan atau memperoduksi air laut menjadi air tawar,melakukan pengecekan di dalam ruang control maupun di luar ruangan,memastikan semua unit baik dalam operasi pengolahan,memastikan cemikal masih sesuai
Hal yang baikmenyukai tantangan dalam pekerjaan hal yang baru,untuk menambah pengalaman dan ilmu
Tantanganjika dalam masalah internal di bawa dalam pekerjaan
5.0
Khulafaur Nawaf Al-Shehan/bachelor of materials and metallurgical engineering
Feb 2025
Balikpapan East KalimantanLess than 1 year in the role, former employee
Dengan latar belakang pendidikan ilmu material dan metalurgi, saya selalu terinspirasi dengan inovasi dan perkembangan teknologi. Dengan ini saya yakin dapat memberikan kontribusi, dengan kemampuan saya menganalisis dan memberikan suatu solusi serta inovatif di bidang material dan metalurgi, ditambah dengan keterampilan di bidang manufaktur, quality control, dan welding isnpektor. Pengalaman ini membantu saya mengembangkan keterampilan kepemimpinan, tim kerja, dan komunikasi yang kuat. Saya juga punya keinginan yang kuat untuk terus belajar dan beradaptasi dengan lingkungan yang dinamis serta siap untuk penempatan di mana pun sesuai kebutuhan PT. Puninar Infinite Raya Mengklasifikasikan material saat tiba di warehouse dan melakukan inspeksi PT. United Hydraulic Tecnology, Depatermen Quality Control, Welding Inspektor Menginspkesi seluruh area komponen sesuai dengan SOP Memberikan hasil report pada karyawan manufaktur untuk dilakukan repairing pada area yang terjadi indikasi cacat
Hal yang baikSaya senang dalam mempelajari hal baru dan bekerjasama bersama tim dalam mengerjakan sebuah jobsdek yang di percayakan. Semasa saya berkuliah saya menyukai bidang metalurgi dalam proses manufaktur, casting, dan Welding Inspektor. Beberapa mata kuliah seperti proses logam dan inspeksi material
Tantanganhampir semua hal saya sukai namun tergantung kondisi jika dalam menghadapi tantangan tersebut. Namun saya percaya dalam hal yang dikerjakan dengan niat dan usaha pekerjaan tersebut akan dapat di selesaikan dengan maksimal
4.0
Senior Operator
Feb 2024
Morowali Central Sulawesicurrent employee
Kompetensi dan pengalaman anda tidak berarti jika tidak bisa bahasa mandarin.
Hal yang baikSalary rate sesuai kompetensi yang dimiliki
TantanganKoordinasi dengan beberapa divisi dengan keterbatasan perangkat yang disediakan, serta komunikasi yang sulit dengan expatriat china.
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.