PT Jaeil Indonesia
3.4 total penilaian dari 20 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di PT Jaeil Indonesia

3.420 penilaian keseluruhan
5
3
4
5
3
9
2
2
1
1
40%
beri nilai gaji tinggi atau rata-rata
80%
pegawai merekomendasikan perusahaan ini kepada teman
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
2.9
Pengembangan karier
3.1
Tunjangan & keuntungan
2.3
Pengelolaan
2.8
Lingkungan kerja
4.3
Peringkat untuk PT Jaeil Indonesia dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 20 ulasan yang diurutkan berdasarkan Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
2.0
OPERATOR PRODUKSI
Dec 2022
JABABEKALess than 1 year in the role, former employee
PT JAEIL INDONESIA
Hal yang baikMudah menguasai proses produksinya, budaya kerja di perusahaan ini sangat baik, bisa menjadi tempat yang baik bagi saya untuk mengembangkan karier. Selain itu, perusahaan ini juga menyediakan pelatihan dan pengembangan karyawan.
TantanganKesulitan saya dalam perusahaan ini adalah menyampaikan keluh kesah seorang operator terhadap leadernya tentang sefty dalam bekerja
3.0
Operator produksi
Jul 2022
Kritik
Hal yang baikRekan kerja yang asik
TantanganIstirahat yang kurang efektif
4.0
Operator produksi
Jun 2022
Operator produksi
Hal yang baikBisa bekerja sama dengan tim
TantanganDengan sistem jam bekerja
3.0
Manager site security
Dec 2021
Security staff
Hal yang baikInput barang masuk dan barang keluar
TantanganMelakukan pekerjaan atau tugas pokok utama dgn benar dan tepat
3.0
Security officer
Dec 2021
Security
Hal yang baikMengatur karyawan, mengarahkan keparkiran yg baik dll
TantanganMenginput dan output barang keluar masuk
3.0
Telesales
Dec 2021
Pernah jual barang perabotan ,dll
Hal yang baikKerja keras tidak menyerah ,gigih dan optimis dalam melakukan kerja.
TantanganUlet dalam bisnis
2.0
Staff purchasing
Dec 2021
Security staff
Hal yang baikBekerja sama team yg baik
TantanganBekerja Tampa di suruh oleh leader dlo
4.0
Security & safety manager
Dec 2021
Security staff
Hal yang baikBekerja sama team yg jujur bersih utk memajukan perusahan tersebut
TantanganBekerja Tampa di suruh atau perintah atasan (leader ) komitmen
3.0
Warehouse staff
Dec 2021
Warehouse
Hal yang baikBekerja dgn giat demi mencapai target sesuai dgn SOP perusahan
TantanganBekerja Tampa di suruh pemimpin
3.0
Manager site security
Dec 2021
Security
Hal yang baikMenerima tamu dgn cara 5s 1t
TantanganMembantu warehouse input dan output barang masuk dan keluar
3.0
Office staff
Dec 2021
Security office
Hal yang baikKerja sama team
TantanganMembersihkan halam tiap sore atau sampah berserahkn
1.0
Security officer
Nov 2021
Cikarang3 to 4 years in the role, former employee
Seorang security
Hal yang baikSaling mengerti satu sama lain
TantanganSaling menjatuhkan rekan
4.0
Security officer
Nov 2021
Cikarang Selatan3 to 4 years in the role, former employee
Security input dan output barang masuk dan keluar
Hal yang baikSaling membantu satu sama lain dalam kerja team
TantanganMenyimpan file data barang keluar masuk dgn baik
4.0
Operator
Nov 2019
Kawasan industri jababeka 2 industri utama blok RR No. 2A pasirsari cikarang. SelatanLess than 1 year in the role, current employee
Pengalaman kerja : 1. PT TAIFU INDONESIA 2. PT POLYSUN ELECTRIES INDONESIA 3.PT JAEIL INDONESIA
Hal yang baikPengalaman sebagai operator produksi Dibagian packing, cutting, bergerak dibidang injection seperti sperpart mobil dan motor, listrik seperti stop kontak tempat lampu dll dan pembuatan emas. Seperti kalung cincin dan gelang
TantanganKarna anak baru harus bisa menyesuaikan dimana tempat kita bekerja. Harus lebih teliti cepat rapi dan bersih. Harus fokus .
3.0
Operator
Oct 2019
Jalan raya industri Jababeka 2, Bekasi, Jawa Barat, IndonesiaLess than 1 year in the role, current employee
Mampu menguasai jenis jenis material,
Hal yang baikTempat kerja nyaman
TantanganLokasi tempat terlalu sempit, fasilitas kurang
5.0
Operations
Sep 2019
Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, IndonesiaLess than 1 year in the role, current employee
Pengalaman Kerja
Hal yang baikTeam work yang sangat solidaritas, Leader dan Supervisor yang juga sangat baik, Tempat kerja yang cukup bersih dan nyaman, Safety yang cukup baik.
TantanganKesulitan terdapat pada Operator yang baru saja bekerja, Dan sulit untuk menangkap training mesin dari teman kerna atau atasan, dan ditekan agar bisa dan mampu mengeoperasikan Injection Molding, Istirahat yang hanya 30 Menit x 3 kali, dan Jam kerja yang tidak mengikuti aturan pemerintah (12Jam tidak terhitung lembur),
5.0
IT support
Mar 2019
Kawasan Industri Jababeka 2 Jalan Industro Utama Blok RR No. 2A, Pasirsari, Cikarang Sel., Bekasi, Jawa Barat 175303 to 4 years in the role, current employee
team work
Hal yang baiksaling membantu pekerjaa
Tantanganmemperbaiki mesin
4.0
Operator produksi - peking - nyortir barang rijek
Jan 2019
Jalan Jababeka II, Pasirsari, Bekasi, Jawa Barat, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Operator produksi
Hal yang baikSaat menjalankan mesin dan mempelajarin mesin mesin yang ada di perusahaan tersebut
TantanganSaat ada kendala di mesin
5.0
Production
Aug 2018
Cikarang, Bekasi, West Java, Indonesia3 to 4 years in the role, current employee
Recommended!!!
Hal yang baikGrowing company and surely giving good opportunity to learn and having good career path
TantanganIt is always hard to be better. But this company believe on the changing for better/
3.0
Purchasing
Aug 2017
kawasan jababeka 2Less than 1 year in the role, current employee
koordinasi yang kurang baik
Hal yang baikbelajar banyak dari mulai Hrd, accounting piutang, purchasing
Tantangansulit mengkoordinir para user untuk kebutuhan part produksi. menyebabkan permintaan req mendadak.
Ulasan Perusahaan yang ditulis di situs kami merupakan pandangan dan opini penulis dan tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan apa pun dan tidak menyetujui atau mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet memposting ulasan sebagaimana adanya dan untuk tujuan informasi semata guna membantu kandidat mencari pekerjaan.