Suggestions will appear below the field as you type
Patra Trading
(8 ulasan)

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Oil & Gas Extraction & Refinement

Ukuran perusahaan

101-1,000

Lokasi utama

Jl. Otto Iskandardinata Raya No. 66, Bidara Cina, Jatinegara, Jakarta Timur
PT. Patra Trading merupakan anak perusahaan PT Pertamina Patra Niaga yang bergerak dalam aktivitas perniagaan produk-produk non BBM beserta turunannya dan pengoperasian stasiun pengisian bulk elpiji (SPBE), terminal aspal curah (TAC) serta pengelolaan Depot.Peran dan penugasannya yang dilakukan oleh PT Patra Trading merupakan perpanjangan tangan PT Pertamina (Persero) untuk melayani bisnis.

Ulasan dan penilaian

4.18 total penilaian
5
3
4
3
3
2
2
0
1
0
75%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
63%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Apakah ringkasan AI ini membantu?

Ulasan terbaru

5.0
Operator
Apr 2021
1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
PT Patra Trading merupakan perusahaan yang berjasa di bidang manufacturing dan merupakan anak perusahaan dari PT Pertamina , saya bangga bisa bekerja di perusahaan ini sebagai Operator yang tugas nya yaitu memproduksi tabung LPG dari awal hingga akhir
Hal yang baikhal hal yang baik di perusahaan ini adalah suatu sistem management nya yang terorganisir dengan adanya mereka kami selaku karyawan menjadi disiplin dan menaati peraturan
TantanganTantangan dalam bekerja di perusahaan ini kita harus semangat dan tidak mudah menyerah
4.0
Admin
Feb 2020
9 hingga 10 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
Untuk yang senang dalam zona nyaman
Hal yang baikKerjaanya santai, flexible dan menyenangkan
TantanganKurangnya tenaga ahli
4.0
Teknik mesin
Oct 2019
9 hingga 10 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
Bekerja di anak perusahaan BUMN
Hal yang baikMenyenangkan banyak ilmu yang didapat
TantanganDalam berkarir sangat susah karena terlalu banyak persaingan
Penilaian untuk Patra Trading ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Cari tahu lebih banyak tentang bekerja di Patra Trading. Baca ulasan dari karyawan, jelajahi informasi gaji dan budaya kerja, serta lihat semua lowongan yang tersedia.
Profil ini berisi informasi dari lowongan pekerjaan, situs web perusahaan, basis data pihak ketiga, dan konten yang dihasilkan AI. Informasi tersebut mungkin tidak lengkap atau kedaluwarsa. Lihat Ketentuan Profil Perusahaan .