Pangan Lestari
    (16 ulasan)

    Ulasan Perusahaan

    Bekerja di Pangan Lestari

    3.616 total penilaian
    5
    4
    4
    6
    3
    2
    2
    4
    1
    0
    82%
    Menilai gaji tinggi atau rata-rata
    75%
    Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
    Work/Life balance
    3.5( 16 peringkat)
    Career development
    2.8( 16 peringkat)
    Benefits & perks
    3.4( 16 peringkat)
    Management
    3.4( 16 peringkat)
    Working environment
    3.8( 16 peringkat)
    Diversity & equal opportunity
    4.7( 3 peringkat)
    Peringkat untuk Pangan Lestari dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

    Ulasan

    Menampilkan 16 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
    Urutkan berdasarkan
    Terbaru
    5.0
    Accounts Receivable Supervisor
    Apr 2024
    Bekasi West Java5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    A place that provides a lot of knowledge and experience.
    Hal yang baikComfortable and family environment.
    TantanganHave many people in the team.
    5.0
    Financial Officer
    Apr 2024
    Bekasi Regency West Java5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    lingkungan & rekan kerja yang menyenangkan
    Hal yang baikPerusahaan yang memiliki lingkungan yg positif, rekan kerja yang menyenangkan
    Tantangantidak ada tantangan yang begitu sulit, semuanya masih aman terkendali
    1 orang merasa ini membantu
    4.0
    Human Resources Development Staff
    Apr 2024
    Sidoarjo East JavaKurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Semoga semakin jaya
    Hal yang baikSelalu ada perubahan ke arah yang lebih baik
    TantanganMenyesuaikan budaya dan lingkungan perusahaan baru
    2 orang merasa ini membantu
    4.0
    Product Focus
    Mar 2022
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Good Distributor
    Hal yang baikMemiliki banyak varian Produk. Belajar koordinasi & teamwork Gaji & tunjangan yang cukup. Belajar untuk tanggap terhadap setiap masalah & memberikan Problem Solving untuk Customer. Selalu menjalin relasi yang baik dengan Customer. Dapat pengalaman untuk bernegosiasi, tawar-menawar, kalkulasi anggaran , mengejar target omset dan kedisiplinan. Tunjangan , Gaji, dan Fasilitas cukup Baik.
    TantanganKeputusan yang berikan oleh Pihak Managerial cenderung berubah-ubah. Kalkulasi Stock seringkali meleset. Sering ada perintah Demo produk / pameran dadakan. Sering ada permintaan laporan dadakan dengan format yang berubah-ubah.
    4.0
    Inventory analyst
    Jan 2022
    Sidoarjo District Sidoarjo East Java1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Mudah mencari teman di PT Pangan lestari
    Hal yang baikBekerja di PT Pangan Lestari saat menjaga kedisiplinan kerja,
    Tantangansulit untuk berkembangan
    1 orang merasa ini membantu
    5.0
    Truck driver
    Sep 2020
    Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Menarik
    Hal yang baikKecepatan kerja, kerja cerdas
    TantanganKesulitan umum pekerja lapangan
    3 orang merasa ini membantu
    2.0
    Sales
    May 2020
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Kubu Exclusive Atasan RM & ASM
    Hal yang baiktunjangan bensin dan pulsa
    TantanganJob desk yang berbeda dengan jabatan. Kurangnya komunikasi atasan dengan bawahan. Atasan yang tidak mau berurusan dengan bawahan. Arahan yang tidak jelas. THR yang dipotong PPH21
    7 orang merasa ini membantu
    2.0
    Purchasing admin
    Nov 2019
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    kontrak kerja yg tidak jelas
    Hal yang baiklingkungan kerja enak
    Tantanganoperasional blm terlaksanakan dg baik dan benar
    4 orang merasa ini membantu
    3.0
    Area sales executive
    Aug 2018
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Pangan lestari produk yg luar biasa
    Hal yang baikProduck yang bagus kualitas bagus harga terjangkau dikalangan masyarakat
    TantanganTidak ada kesulitan
    2 orang merasa ini membantu
    5.0
    Area manager
    Aug 2018
    3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Key account manager
    Hal yang baikBelajar banyak hal hal baru terutama produk Import dan chanel Horeca.
    TantanganKeterlambatan Logistik produk Import sehingga mempengaruhi terhadap pencapaian Sales.
    4.0
    Staff finance & accounting
    Mar 2018
    3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Pengalaman Kerja
    Hal yang baikTeman yang sangat akrab dab baik
    TantanganKenaikan jabatan
    2 orang merasa ini membantu
    3.0
    Staf Piutang
    Jun 2017
    3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Melakukan invoice penagihan
    Hal yang baikPatner kerjanya sangat baik bisa bekerja sama dengan baik.
    TantanganBisa menyelesaikan invoice sesuai dengan jatuh temponya dan bisa melakukan penagihan kepada costumer dengan maksimal .
    2 orang merasa ini membantu
    2.0
    Head chef support consultant
    Feb 2017
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Rasis
    Hal yang baikBerinteraksi dengan customer, dan peserta cooking demo..
    TantanganKeterbukaan
    2 orang merasa ini membantu
    4.0
    Area sales executive
    Feb 2017
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Sales
    Hal yang baikKekeluargaan
    TantanganPengalaman baru
    2 orang merasa ini membantu
    2.0
    District sales supervisor
    Jan 2017
    Jabatan naik turun
    Hal yang baikPersahabatanr
    TantanganTidak sesuai dg angan ngan
    4 orang merasa ini membantu
    4.0
    Accounts & admin assistant
    Dec 2016
    Administrasi dan casier
    Hal yang baikMemberikan pengalaman baru di bidang casier dan fakturis, memberikan wawasan baru dalam pembuatan faktur pelanggan yang akan membeli produk perusahaan
    TantanganMembiasakan diri menjadi kasir dan fakturis akan tetapi sekarang sudah tidak mengalami kesulitan dan menjadikan pengalaman baru serta pembelajaran dalam bekerja
    1 orang merasa ini membantu
    Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.