Otto Pharmaceutical Industries
3.9 total penilaian dari 31 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Pharmaceuticals, Biotechnology & Medical

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl. Dr. Setiabudhi KM.12,1 Bandung 40391
PT OTTO Pharmaceutical Industries is a subsidiary of Mensa Group. PT. OTTO Pharmaceutical Industries itself is a manufacturing company engaged in the pharmaceutical field to produce a wide range of quality medicines in the hope of providing services to people around the world.PT OTTO Pharmaceutical Industries stood in Bandung, West Java, on 8 April 1963. Ownership PT OTTO Pharmaceutical Industries then began to be taken over by Mensa Group, in a short period of re-organization occurs as improved management of the company’s accounting system and make additions to plant production facility in 1981. From then did PT OTTO Pharmaceutical Industries develops, manufactures terms of human resources. Along with growing confidence gained from the public are also medical doctors for the quality of products produced by PT OTTO Pharmaceutical Industries, Otto then get an opportunity to increase market share and sales.PT OTTO Pharmaceutical Industries went on to become one of the many pioneering company engaged in the pharmaceutical industry in the country of Indonesia to obtain GMP certification in 1991. Then in June 2005, PT OTTO Pharmaceutical managed to get certified for ISO 9001:2000 (ISO international) obtained from RWTUV GmbH Germany.With the support of a multinational company such as Swiss-DSM Nutritional Products (formerly Roche Vitamins), PT OTTO Pharmaceutical Industries had issued a particularly innovative product for osteoporosis using HIBONE brand in 2006.In order to meet the standards provided by cGMP as well as to be able to produce products that conform to international standards, the PT OTTO Pharmaceutical Industries has plans to undertake the construction of a new plant. Along with the increased demand for injectable Cephalosporin products, then a new plant is planned to be started to be built separately in order to accommodate this and cephalosporin products around the beginning of 2007.

Otto Pharmaceutical Industries foto

Ulasan dan penilaian

3.931 total penilaian
5
10
4
10
3
9
2
1
1
1
94%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
81%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Sekretaris
Oct 2021
Rasuna said jakarta selatan9 to 10 years in the role, current employee
Keluarga ke dua
Hal yang baikCulture di perusahaan yang sangat kekeluargaan, perusahaan yang mementingkan kesejahteraan karyawan, dan jam kerja yang normal dari jam 08.00 PM until 16.30 PM, Bos Yang baik hati dan bekerja sesuai jobdesk
TantanganKesulitan semua pekerjaan pasti ada kesulitan, tapi selama 9 tahun kerja di sini kesulitan di anggap sebagai tantangan dan selalu bisa di hadapi. Kesulitan yaitu berkomunikasi dengan cabang yang jauh contohnya papua . Keterbatasan sinyal dan pengiriman pos . Jadi menghambat pekerjaan . Tapi selalu bisa di atasi dengan menanyakan terlebih dahulu untuk ke depannya apa yang mau di targetkan oleh cabang tersebut
1.0
Medical representative
Oct 2021
BandungLess than 1 year in the role, current employee
Hati-hati
Hal yang baikTemen² seperjuangan yang asik
TantanganTekanan gila²an, sistem komisi sangat tidak jelas, jenjang karir sulit (hampir tidak ada) karna bagaimana kita jago menjilat atasan (ini terlihat jelas sekali), bertemu dokter tidak komitmen!!, Jobdesk yang sangat² banyak (tidak sesuai jobdesk diawal : nagih² outlet, nagih saldo user dll)
5.0
Marketing
Mar 2021
Mataram1 to 2 years in the role, current employee
Marketing eksekutif
Hal yang baikMenjual obat-obatan generik bermerek ke apotek dan rumah sakit di sekitar Nusa tenggara barat yang di cover oleh distributor MBS ( MENSA BINA SUKSES )
TantanganKetika mulai wabah COVID-19 ini penjualan mulai menurunkan
Penilaian untuk Otto Pharmaceutical Industries ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Otto Pharmaceutical Industries. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.