Oki Pulp & Paper Mills
4.2 total penilaian dari 86 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Services

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl A Rozak, Komplek Rukan Harapan Indah A6-A7, Blok Palembang, South Sumatra, Indonesia
PT. Oki Pulp & Paper Mills adalah perusahaan yang merupakan bagian dari Asia Pulp & Paper (APP), Sinarmas Group. Terletak di lokasi yang strategis di Sungai Baung, Kabupaten OKI, Sumatera Selatan, saat ini perusahaan kami sedang mengerjakan pembangunan pabrik pulp & paper terbesar di dunia.Kami mengundang profesional yang menyukai tantangan untuk terlibat dalam mega project ini.Only candidate who can attend to the interviewe to be held at our Serpong and Palembang office need to apply.ONLY SHORTLISTED CANDIDATES WILL BE NOTIFIED.

Oki Pulp & Paper Mills foto

Ulasan dan penilaian

4.286 total penilaian
5
36
4
35
3
10
2
3
1
2
93%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
85%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Apakah ringkasan AI ini membantu?

Ulasan terbaru

5.0
Security Guard
Feb 2024
Ogan Komering Ilir South SumatraLess than 1 year in the role, current employee
Pernah berkerja sebaga office driver dan satpam
Hal yang baikBertemu dengan orang seluruh indonesia Belajar banyak hal tentang kehidupan Mendapat kan teman seluruh indonesia Bisa membantu satu sama lain
TantanganMenanganin orang orang yg membangkang
1.0
IT Department
Apr 2023
Sungai Baung1 to 2 years in the role, former employee
Hanya cocok untuk fresh graduate
Hal yang baikKelebihannya dapat mess (kalau kalian beruntung bisa dapat mess yang tidak zonk), makan 3 kali sehari ditanggung, dan gaji tidak pernah telat (memang sudah seharusnya gaji tidak boleh telat). Dan disini kalian bisa belajar sistem bagaimana perusahaan besar berjalan dan ilmu yang sangat beharga.
TantanganTidak ada kenaikan karir, gaji kecil, no worklife balance, jauh dari keluarga, management too weird, tekanan kerja yang tidak sebanding dengan gaji, always find the mistake for "black goat", dan banyak hal negatif lainnya. Cocok untuk fresh graduate, karena disini gudang ilmu. Untuk jangka panjang tidak cocok.
4.0
WTP
Oct 2022
OGAN KOMERING ILIR - SUMATERA SELATAN7 to 8 years in the role, current employee
DCS Water Treatment
Hal yang baikBanyak pengalaman yang saya dapatkan selama bekerja disini, mulai dari project, comissioning sampai dengan start up sehingga memberikan saya banyak pengetahuan dari dasar.
TantanganJauh dari perkotaan dan akses internet yang kurang bagus saat malam
Penilaian untuk Oki Pulp & Paper Mills ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Oki Pulp & Paper Mills. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.