Maharupa Gatra
4.3 total penilaian dari 19 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Retail & Consumer Products

Ukuran perusahaan

1.001-5.000 karyawan

Lokasi utama

Jl. Danau Sunter Selatan, blok O3 No 46 -47 North Jakarta, Jakarta, Indonesia
PENGUMUMAN :PT Maharupa Gatra tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen.PT Maharupa Gatra tidak pernah bekerja sama dengan travel agent / biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen.Apabila Anda diminta untuk membayar sejumlah uang dalam bentuk pembayaran tiket pesawat dan hotel atau akomodasi lainnya agar diabaikan.Jangan memberikan data pribadi atau data keuangan Anda kepada siapapun.Jika membutuhkan klarifikasi lebih lanjut dapat langsung menghubungi PT Maharupa GatraSince late 1970s, our company has been one of the most complete sports and music retail chain stores in Indonesia, opening its first store on JI. Mangga Besar Raya 30-years ago. One of the key strength is our world famous product brands that we sell. For the past years, our company has built those brands by sponsoring numerous sporting and musical events, as well as endorsing prominent national and international sports and music figures.As a part of our company’s vision statement to become the best sports and music retail company to all of our stakeholders, it is our duty to provide you the best possible products and service for all of your sports and musical needs.

Maharupa Gatra foto

Ulasan dan penilaian

4.319 total penilaian
5
8
4
9
3
2
2
0
1
0
89%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
79%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Apakah ringkasan AI ini membantu?

Ulasan terbaru

3.0
Marketing
Jul 2021
Jakarta5 to 6 years in the role, current employee
Tantangan Kerja Yang Sesungguhnya
Hal yang baikLingkungan pekerjaan yang menyenangkan (orang-orangnya)
TantanganDipindahkan ke berbagai divisi yang berbeda, tapi tetap bsia melewati tantangan yang diberikan oleh perusahaan.
3.0
Product manager
Sep 2020
East Jakarta Jakarta
Doing hobby and get paid
Hal yang baikMusic is my life
TantanganStill Family business, no career path
5.0
Sales retail
Aug 2020
Gramedia tsm bandung3 to 4 years in the role, former employee
Solid dan lebih terencana
Hal yang baikBekerja menjadi team yang baik demi accepment target dan growth target Menjadi best aktif selling
TantanganSaat menarima komplain atas barang yang dijual
Penilaian untuk Maharupa Gatra ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Maharupa Gatra. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.