Kopindosat
5.0 total penilaian dari 3 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Telecommunications & Internet Service Providers

Ukuran perusahaan

1-10 karyawan

Lokasi utama

Gedung Pusri Lt.5 Jl.Taman Anggrek Kemanggisan Raya Jakarta Barat 11111
Koperasi Pegawai PT. Indosat, Tbk atau Kopindosat didirikan di Jakarta pada tanggal 15 Agustus 1983, bergerak dalam pelbagai bidang usaha, salah satunya adalah jasa pengelolaan outsourcing. Pengelolaan terhadap karyawan outsourcing dilakukan sepenuhnya oleh Kopindosat dengan penempatan/penugasan dipelbagai perusahaan mitra kerja.Kopindosat berpusat di Jakata dan dalam pengembangan usahanya saat ini memiliki 12 kantor cabang di pelbagai wilayah/kota untuk mensupport pengelolaan outsourcing, yaitu Medan, Batam, Padang, Palembang, Jatiluhur, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Denpasar, Balikpapan, dan Makassar.

Ulasan dan penilaian

5.03 total penilaian
5
3
4
0
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
100%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Retail associate
Mar 2023
Less than 1 year in the role, current employee
baik dan penuh tantangan
Hal yang baikbudaya kerja yang bagus
Tantanganharus aktif menggunakan bahasa inggris dengan lancar
5.0
Direct Sales
Sep 2022
3 to 4 years in the role, former employee
Komunikasi dan Pengalaman
Hal yang baikKomunikasi baik internal dan external sangat baik dan selalu direspon baik dan sering pertemuan di beberapa kota menambah pengalaman dan pengetahuan yang lebih banyak. Setiap pertemuan menghadirkan motivasi dan reward.
TantanganTidak banyak tapi hampir semua perusahaan mengalaminya, yaitu Klaiman yang aga lama diproses.
5.0
receptionis
Nov 2016
medan merdeka
memberikan tanda pengenal/kartu visitor,menerima tlp masuk & keluar,memberi salam,menerima komplain dr customer
Hal yang baikLingnkungan kerja yg menyenangkan
TantanganTeman yg tidak bertanggungjawab thd tugasnya
Penilaian untuk Kopindosat ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Kopindosat. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.