King Cross Hotel
3.0 total penilaian dari 4 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Hotel & Accommodation Services

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Jl. Boulevard Bukit Gading Raya, North Jakarta, DKI Jakarta, Indonesia
King Cross Jakarta Hotel and entertainment street directly off Kelapa Gading Boulevard, one of the great business, shopping and leisure thoroughfares of Jakarta, and is consequently in the midst of the action yet represents an oasis of calm amongst all the activity. King Cross, Jakarta – Indonesia, Hotel and Entertainment is the perfect retreat to indulge in relaxation, pampering and entertainment. We offer an extensive variety of massages designed to smooth the mind and body, create a caring experience and provide the ultimate in luxury. First we slow your world down, then we revolve it around you…Escape the stresses and strains of everyday life at your spa in Jakarta. We have created a freedom peace of life and tranquillity where you can relax, rejuvenate and revitalise. Our beautiful therapy rooms are enhanced by smoothing music and delicate fragrances to create a truly heavenly hideaway. The king cross philosophy embodies the holistic approach of treating the mind, body and spirit: for us it is as much about the inner self as the outer self. Whether you select a Massage or an indulging Aromatherapy Massage, our wide range of massages best of ancient and modern therapies with the finest quality ingredients and skin care advances to restore equilibrium to the mind, body, and soul. We started the Hotel and entertainment with the concepts that people can come to entertain as much as they like. They can come here to relax and rejuvenate themselves. All the products that we use are the same products that both of us use as well. We tested everything ourselves before launching to our customers to ensure the best products and services from us. one stop entertainment only at King Cross Jakarta

King Cross Hotel foto

Ulasan dan penilaian

3.04 total penilaian
5
0
4
1
3
2
2
1
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
25%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

4.0
Barboy
Jun 2019
Kelapa Gading, Kota Jakarta Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Selama sya bekerja saya dpt pengalaman baru di dunia malam
Hal yang baikMemiliki team work yang kompak dan atasan ya bisa mnghendel bawahan nya kalao ada yg kna masalha
TantanganSusah beradaptasi di karena kan hiburan mlm
3.0
Kitchen
Jan 2018
Jakarta Raya, Indonesia1 to 2 years in the role, former employee
Lebih baik cari perusahaan lain
Hal yang baikDisini sama bisa belajar tentang dunia memasak...dan saya sudah membuktikan keberhasilan saya membuka kedai makan..yang menu makanannya sama dengan kingcross
TantanganTingkat kesulitan...sangat banyak, Disamping kerja dengan waktu shift,,,teman kerja banyak yang kurang baik....
2.0
Departement security
Oct 2017
Kokan Permata Kelapa Gading, Jalan Boulevard Bukit Gading Raya, Kelapa Gading Barat, Kota Jakarta Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia1 to 2 years in the role, current employee
Banyak nya kualisi di departemen security
Hal yang baikTamu yg dtg slalu ramah.
TantanganChief serta wakil chief security nya otoriter dan byk kualisinya.kesejahterahan anggota di lapangan tdk di PERHATIKAN.fasilitas seragam serta sepatu tdk ada.
Penilaian untuk King Cross Hotel ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di King Cross Hotel. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.