Kharisma Jaya Nusantara
4.3 total penilaian dari 3 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Telecommunications & Internet Service Providers

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Komplek Ruko Kebon Jeruk Permai Blok A-10, Jalan Kebon Jeruk Raya No 10, West Jakarta, Jakarta 11530, Indonesia
PT. KHARISMA JAYA NUSANTARA didirikan pada tahun 2010 dan berlokasi di Jakarta-Indonesia adalah salah satu perusahaan di Indonesia yang bergerak dalam bidang jasa pengadaan barang jaringan data telekomunikasi serta jaringan Data Networking.Dalam bisnis bidang tersebut PT. KHARISMA JAYA NUSANTARA ingin menjadi bagian dari kompetisi dari beberapa perusahaan yang berfokus kepada pencapaian Indonesia maju dan bertaraf internasional dalamTelekomunikasi dan Networking.Dalam pengembangannya PT. KHARISMA JAYA NUSANTARA juga membentuk beberapa divisi antara lain Jasa Maintenance Service, Jasa Installasi Networking Data dan Sipil,Mekanikal & Elektrikal bangunan. Dengan diterbitkannya Certificate System Vendor ( CSV) dari Belden Indonesia serta didukung oleh team berpengalaman dan solid kami mampu memberikan komitmen pencapaian hasil maksimal yang berorientasi kepada kepuasan pelanggan

Kharisma Jaya Nusantara foto

Ulasan dan penilaian

4.33 total penilaian
5
2
4
0
3
1
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
67%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Apakah ringkasan AI ini membantu?

Ulasan terbaru

5.0
Maintenance engineer & support.
Jan 2020
1 to 2 years in the role, current employee
Perusahaan yang merangkul menjadi saudara.
Hal yang baikProfesional dan kekompakan.
TantanganSupport di semua team.
5.0
Admin project - quality control
Mar 2018
Less than 1 year in the role, former employee
Admin Project
Hal yang baikLingkungan kerja yang nyaman. Teman bisa merangkul jika mengalami kesulitan (solid) dan atasan pun sangat solid.
TantanganBisa memahami material tower.
3.0
Team support verticality
Feb 2017
Management SDM nya masih acak\"kan.
Hal yang baikGaji lumayan tidak pernah telat.
TantanganManagement karyawanya masih berantakan. Dan pimpinan nya saling cari muka masing\" tidak mencontohkan leadership yang baik.
Penilaian untuk Kharisma Jaya Nusantara ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Kharisma Jaya Nusantara. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.