Belajar dari pengalaman berharga sebagai junior auditorHal yang baikKerja team yang solid, perjalanan tugas yang mengasyikan sekaligus menegangkan, dapat banyak persaudaraan dan pertemanan baru dari perjalanan tugas sebagai auditor junior, supervisor yang sangat baik dan mendidik kita untuk banyak belajar apa yang bisa kita pelajari dan diterapkan lapangan.
TantanganTerkadang jam waktu kerja kita dibawah tekanan. Mungkin di perusahaan lain jam kerja hingga 8 jam. Namun di sini kita kadang lebih dari 8 jam, dikarenakan penyelesaian laporan menyegerakan kita dan kadang sampai harus menginap di kantor