Kadence International
3.8 total penilaian dari 12 ulasan

Ulasan Perusahaan

Bekerja di Kadence International

3.812 total penilaian
5
4
4
3
3
4
2
1
1
0
83%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
58%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Keseimbangan hidup dan pekerjaan
2.8
Pengembangan karier
4.0
Tunjangan & keuntungan
3.6
Pengelolaan
3.6
Lingkungan kerja
4.0
Peringkat untuk Kadence International dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

Ulasan

Menampilkan 12 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
Urutkan berdasarkan
Terbaru
2.0
Research analyst
Nov 2021
1 to 2 years in the role, current employee
No Work Life Balance , Tingkat stress Tinggi, Tempat yang baik untuk belajar dunia riset
Hal yang baikKantor memberikan benefit yang baik ke pegawai, jam kerja fleksibel, dan rekan kerja yang cukup baik untuk bisa diajak bekerja sama
Tantangantidak ada worklife balance, dan tingkat stress tinggi
3.0
Research executive
Feb 2020
1 to 2 years in the role, former employee
Pengalaman kerja di PT Kadence International
Hal yang baikJenjang karir yang cepat jika performa baik, banyak studi riset yang bisa diexplore dengan client yang beragam.
TantanganBeban kerja yang sangat tinggi sehingga waktu kerja panjang, tidak ada work life balance.
3.0
Data analyst
Oct 2019
Less than 1 year in the role, former employee
Bad Work/Life Balance
Hal yang baikThe team is so helpful.
TantanganNeed to be ready at weekend.
3.0
Quantitative Department
Aug 2018
1 to 2 years in the role, current employee
Fast and furious
Hal yang baikFriendly environment. You will learn sooo many things here. If you are curious enough, this place is a good place to learn somethings new. From entry level, you will be exposed to various type of industries and marketing studies. The work phase is quite (if not 'extremely') fast. If you like to challenge your self, just come and see. You will have good project management skills once you here - as you will be given around 5 projects to be managed and delivered on the time.
TantanganAs the work phase is very fast, you will learn how to manage your internal team as well as the clients. The negotiation skills is extremely required if you want to survive in this industry, especially negotiation with clients. There will be a time when the internal team is unmanageable, thus the only option is manage the client.
4.0
Questionaire Developer
Nov 2017
1 to 2 years in the role, current employee
Time Management
Hal yang baikPerusahaan menggunakan time manament yang flexible, memiliki komunikasi antar pegawai juga baik, lingkungan sekitar yang juga baik
Tantangankarena jam flexible kebanyakan karyawan tidak bisa ontime seperti disiplin, dan telalu banyak jam lembur yang seharus nya bisa di siasati dengan masuk tepat waktu dan menyelesaikan nya.
3.0
Supervisor area Aceh
Sep 2017
Less than 1 year in the role
Profesional dan peduli
Hal yang baikPerusahaan yang berani memberi advance
TantanganSaya bekerja atas rekomendasi teman bukan atas permintaan perusahaan, sehingga tidak dipakai lagi dalam pekerjaan lainnya karena teman tidak merekomendasikan saya lagi kerena masakah pribadi
5.0
Business development
Aug 2017
1 to 2 years in the role, current employee
Manage existing and searching new client
Hal yang baiki love the environment, and got alot of new knowledge
Tantangandeadline
2 orang menganggap ini membantu
4.0
Asst. Manager market research
Jun 2017
3 to 4 years in the role, former employee
Bertanggung jawab atas proyek yang diberikan oleh klien
Hal yang baikLingkungan kerja yang menyenangkan
Tantanganbeban kerja yang seimbang sehingga tingkat stress karyawan tidak terlalu tinggi
4.0
Data analyst (statistician)
Apr 2017
1 to 2 years in the role, current employee
Improve skill
Hal yang baikBekerja di sini benar benar bis meningkatkan skill dan kemampuan saya.
TantanganAchievement yang kita dapat tidak sesuai dengan apa yang kita kerjakan
5.0
Executive
Mar 2017
1 to 2 years in the role, current employee
Good for Millenials
Hal yang baikflexible working hour, friendly environment, great learning, dynamic, many fun activities, work from home facility, no office politics, no rigid bureaucracy. unlike the common company, the promotion system is unconventional and based on your performance.
Tantanganhigh workload and pressure, overtime
1 orang menganggap ini membantu
5.0
Legal executive
Feb 2017
JakartaLess than 1 year in the role, current employee
Pengalaman
Hal yang baikIlmu, pengalaman, pertemanan, manajemen
TantanganPengumpulaj dokumen
5.0
HR
Feb 2017
Budaya Kerja
Hal yang baikBudaya kerja yang cepat dan result oriented memacu untuk karyawan bisa memberikan hasil kerja yang sangat baik melebihi standar yang ada.
TantanganN/A
Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.