Istana Tiara
    (10 ulasan)

    Ulasan Perusahaan

    Bekerja di Istana Tiara

    4.010 total penilaian
    5
    3
    4
    5
    3
    1
    2
    1
    1
    0
    90%
    Menilai gaji tinggi atau rata-rata
    90%
    Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
    Work/Life balance
    3.5( 10 peringkat)
    Career development
    2.9( 10 peringkat)
    Benefits & perks
    2.8( 10 peringkat)
    Management
    3.5( 10 peringkat)
    Working environment
    3.7( 10 peringkat)
    Peringkat untuk Istana Tiara dibagikan sebagaimana adanya dari karyawan sesuai dengan peraturan kami pedoman komunitas

    Ulasan

    Menampilkan 10 ulasan, diurutkan dari yang Terbaru
    Urutkan berdasarkan
    Terbaru
    4.0
    Distribusi
    Feb 2021
    5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Susah senang nya bekerja di PT. Istana tiara surabaya
    Hal yang baikMemiliki pendapatan tetap setiap bulan, memiliki teman kerja yg menyenangkan,
    TantanganKesusahan saat akan menggunakan toilet, karena saya bekerja di lt. 3 tp toilet di lt. 1, Kurangnya tunjangan kerja,
    4.0
    Distribution
    Feb 2021
    Surabaya East Java5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Indahnya menjadi rakyat istana tiara
    Hal yang baikbertemu banyak teman yg asik
    Tantangankesulitan toilet di lt. 1, ruang kerja di lt. 3
    4.0
    Distribusi
    Feb 2021
    Surabaya East Java5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Indahnya menjadi rakyat Istana Tiara
    Hal yang baikMenambah banyak teman dan wawasan
    TantanganTidak ada fasilitas dan tunjangan
    1 orang merasa ini membantu
    4.0
    Distribusi
    Feb 2021
    3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Bahagianya menjadi rakyat Istana Tiara
    Hal yang baikPunya banyak teman
    TantanganSulitlah kalau kita sedang sakit tidak bisa bekerja
    2.0
    Helper mekanik
    Sep 2020
    Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Pt tidung jaya mandiri
    Hal yang baikBisa bekerja disana
    TantanganMemperbaiki mesin yg rusak sangat parah
    3.0
    HRD & GA
    Aug 2020
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Tempat kerja yang cocok bagi fresh graduate
    Hal yang baikLingkungan kerja yang baik, antar pekerja saling menghormati.
    TantanganBeban pekerjaan yang berat namun tidak sesuai dengan hak yang didapat pekerja. Tidak relevan antara gaji dengan tingkat pekerjaan (baik sarjana maupun tingkat pendidikan lainnya di sama ratakan)
    5.0
    Operator
    Sep 2019
    Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Pt AJBS
    Hal yang baikMampu berkomunikasi dengan baik. Mampu bekerjasama dalam tim maupun individu. Mampu mengoperasikan forklip. Siap bekerja dibawah tekanan.
    TantanganBekerja dengan baik.
    1 orang merasa ini membantu
    5.0
    Operator injection
    Jun 2019
    Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Pengalaman yang mengesankan
    Hal yang baikKerja tim yang selalu kompetible dan akses untuk menitih karir dan belajar banyak ilmu yang lebih sangat baik bagi saya. Selalu bergotong royong membantu sesama dan bertukar pikiran menjadi hal yang sangat penting bagi saya untuk menitih karir kedepannya saya sngat bangga berada di perusahaan ini.
    TantanganHal yang saya respon dari pekerjaan ini adalah ketika mesin yang saya gunakan selalu mengalami masalah dan tidak sesuai target. Namun pada dasarnya kita harus belajar dari kesalahan tersebut jika keinginan mau blajar di bidang yang iya tekuni kemungkinan besar dia bisa meraih sukses.
    5.0
    Operator injection
    Mar 2019
    Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Pekerja keras adalah kunci sukses
    Hal yang baikMemiliki rekan kerja layaknya sebagai keluarga. Karena itu disiplin kunci utama
    TantanganMemperoleh target yang harus di capai
    4.0
    Departemen HRD-General Affair
    Jul 2017
    5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    staff GA kendaran inventaris dan legal document
    Hal yang baikhal yang paling saya sukai di perusahaan bisa memberikan kebebasan untuk membuat program kerja dengan karyawan lain yg berhubungan dengan divisi dan harus kuat dalam tekanan pekerjaan untuk melayani driver dan tugas lainya
    Tantanganhal baik kita bisa sharing dengan atasan kita tentang program kerja dalam menanganni suatu masalah agar mendapatkan hasil kerja yang maksimal
    Ulasan Perusahaan yang ditampilkan di situs kami adalah pandangan dan opini penulis, tidak mewakili pandangan dan opini Jobstreet atau karyawannya. Jobstreet tidak memverifikasi kebenaran atau keakuratan ulasan dan tidak mendukung komentar apa pun yang diposting. Jobstreet menampilkan ulasan apa adanya dengan tujuan informasi semata untuk membantu kandidat menemukan pekerjaan.