Suggestions will appear below the field as you type

    Profil Perusahaan

    Sekilas tentang perusahaan

    Industri

    Computer Software & Networking

    Ukuran perusahaan

    11-50
    PT Cipta Inovasi Teknologi didirikan pada tahun 2012 oleh orang-orang yang profesional dan berpengalaman dalam bidang teknologi informasi. Kami memiliki fokus solusi teknologi informasi meliputi segmen finansial, law firm, manufaktur, distribusi dan retail, transportasi dan education.PT Cipta Inovasi Teknologi merupakan sistem integrator yang menyediakan layanan end to end meliputi IT Infrastruktur System dan Aplikasi serta Services, seperti structure Cabling System, Data Center Room Fasility, Network Equipment, Network Security, Server & Storage, Backup System, IP Collaboration System, Maintenance Services, IT Infrasturctur Consultan, Network & Security Audit & IT Training.PT Cipta Inovasi Teknologi menyediakan solusi dari pricipal-principal yang terpercaya seperti Polycom, Hewlett Packard Enterprise, VMware, Brocade, Ruckus, Epson, Jabra, ShoreTel, Ymeetee.Kami mendengarkan, peduli, dan memberikan solusi sesuai dengan kebutuhan pelanggan sehingga bisa memberikan solusi yang terbaik dan tepat guna.

    Ulasan dan penilaian

    Penilaian untuk Innovation Technology Creations akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

    Bagikan pendapat Anda

    Ceritakan pengalaman saat bekerja di Innovation Technology Creations.Tulis ulasan
    Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Innovation Technology Creations. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.