PT Indotech Multi Pratama adalah perusahaan yang menyediakan Conveyor Belt untuk industri ringan, Transmision Belt, Module Belt yang sama baiknya dengan produk unggulan belt lainnya. Keragaman produk kami akan membantu Anda untuk menemukan solusi yang terbaik sesuai kebutuhan Anda.Kami memberikan garansi produk dengan kualitas yang baik, memberikan pelayanan utama kepada pelanggan, dan memberikan saran untuk industri tertentu. Kami memiliki staf yang berpengalaman diberbagai bidang industri selama lebih dari 15 tahun. Kami akan menyediakan kepada Anda pelayanan terbaik untuk meyakinkan bahwa solusi belting Anda akan terpasang dengan cara profesional dan tepat waktu dengan kualitas tetap terjaga.Semua staf kami telah dilengkapi dengan keahlian cutting, slicing dan peralatan Thermal Joining yang akan memberikan hasil terbaik untuk perusahaan Anda.Kombinasi yang sangat kuat dalam inovasi, kolaborasi, pengalaman tentang pasar dan fleksibilitas adalah kunci mencapai kesuksesan untuk organisasi kami yang dinamis dan berorientasi layanan. Kami berharap untuk membangun hubungan bisnis jangka panjang dengan perusahaan anda.