Indonesia Thai Summit Auto
3.4 total penilaian dari 8 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Manufacturing, Transport & Logistics

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Jl. Permata Raya Lot FF 5 Kawasan KIIC, Karawang, West Java, Indonesia
PT Indonesia Thai Summit Auto merupakan anak perusahaan dari Thai Summit Group, produsen terkemuka suku cadang otomotif dari Thailand.Karena perluasan stamping pabrik yang berlokasi di KIIC Karawang Barat, kita membutuhkan SDM yang berkualitas, berpengalaman, dan berbakat untuk Posisi

Indonesia Thai Summit Auto foto

Ulasan dan penilaian

3.48 total penilaian
5
2
4
1
3
3
2
2
1
0
75%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
75%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
Maintenance
May 2021
Karawang1 to 2 years in the role, former employee
Maintenance
Hal yang baikbelajar hal baru dan dapat memiliki ilmu yg belum pernah di dpaatkan di luar sana
Tantangansemua hal tidak ada yg sulit ketika masih ingin belajar
2.0
poor
Dec 2020
karawang3 to 4 years in the role, former employee
lowes carrier path
Hal yang baikarea in kiic
Tantanganmany jobs, with 3 company in one salary
4.0
Operator
Jul 2019
Karawang Barat, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Indonesia5 to 6 years in the role, former employee
Operator
Hal yang baikBekerja sama dengan baik,banyak teman,mendapat pengalaman yang berharga,termotivasi agar bisa lebih baik lagi,bersemangat bekerja di pt tersebut,ingin bisa bergabung lagi sama pt. tersebut
TantanganKomunikasi nya kurang dalam hal produksi/scedule kerja
Penilaian untuk Indonesia Thai Summit Auto ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Indonesia Thai Summit Auto. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.