Manajemen unprofessionalHal yang baikKekeluargaan dengan bawahan yaitu team processing dan transporter sangat akrab dan saling percaya
Hubungan dengan pihak mitra (kurir) terjalin baik dan akrab
Spirit dalam mengejar kompetitor selalu dalam atmosfer tinggi
Work-life balance berjalan dengan baik
TantanganTeam processing bisa dikeluarkan kapan saja oleh outsourcing dengan instruksi IDComm pusat, dengan atau tanpa kesalahan dan kemauan dari team processing sendiri
Payday yang jauh dari tanggal normal perusahaan kebanyakan
Pettycash sangat lama dalam proses klaim
Sangat minim support training untuk new recruit oleh manajemen
Daily operation lebih sering mengandalkan dana pribadi oleh team di cabang masing-masing
WMS terlalu rapuh, kurang canggih dan kejadian down server rutin 4 kali dalam sebulan
Penggantian vendor cargo tidak mempertimbangkan peak season, walaupun sedang promo harbolnas, vendor cargo bisa diganti dengan mudah oleh manajemen