Pengalaman yang IndahHal yang baikRekan kerja yang baik dan suportif, lingkungan kerja yang baik, change untuk leading tour disediakan, management yang ok, penghasilan yang baik (lembur, thr, dan tunjangan lainnya), customer yang menjanjikan, serta fasilitas kantor setiap cabangnya yang menunjang untuk pekerjaan setiap pekerjanya, Perusahaan yang sudah besar namanya, banyak di kenal oleh para travelers. Pengalaman yang Indah dan menyenangkan bisa mendapatkan kesempatan untuk boleh bekerja di Avia Tour!!
Tantanganselama saya bekerja disini, Puji Tuhan saya belum menemukan kesulitan.
hanya saja diluar dari jobdesk saya, mungkin kesulitannya hanya jarak dari rumah saya menuju kantor kerja saya cukup lumayan jauh. namun itu tidak menjadikan alasan saya hingga datang terlambat. justru dengan jarak yang harus di perhitungkan saya jadi belajar untuk lebih aware dengan time management saya.