Suggestions will appear below the field as you type

    Profil Perusahaan

    Sekilas tentang perusahaan

    Industri

    Agriculture, Forestry & Fishing

    Ukuran perusahaan

    1,001-5,000

    Lokasi utama

    Wisma Nugra Santana Lt 10 Suite 1011 Jl Jend Sudirman Kav 7-8 Jakarta Pusat 10220
    PT TH Felda Nusantara, Kami adalah perusahaan Penanaman Modal Asing yang bergerak dibidang Perkebunan Kelapa Sawit. untuk mendukung operasional dan pengembangan perusahaan, saat ini kami membutuhkan kandidat-kandidat yang potensial untuk bergabung bersama kami

    Ulasan dan penilaian

    4.65 total penilaian
    5
    3
    4
    2
    3
    0
    2
    0
    1
    0
    100%
    Menilai gaji tinggi atau rata-rata
    100%
    Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
    Apakah ringkasan AI ini membantu?

    Ulasan terbaru

    5.0
    Procurement
    Sep 2017
    3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai
    Purchasing
    Hal yang baikBelajar menjalin komunikasi dengan pihak lain, mendapat rekan baru, menambah pengalaman baru, dan Hubungan antara Perusahaan yang bersangkutan dengan Pemasok harus dipelihara dan dijaga dengan baik. Hubungan ini harus dijalin dalam bentuk saling percaya dan itikad baik untuk saling membantu dan menghargai. Hubungan baik akan bermanfaat dan menguntungkan kedua pihak baik bagi pembeli maupun pemasok.
    TantanganApabila ada kesalahan speksifikasi material dan mereturn, jarak tempuh
    5.0
    Human Capital
    Jun 2017
    1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Kekeluargaan yang baik
    Hal yang baiklingkungan kerja yang ramah
    Tantangankesulitan dan tekanan berada pada pekerjaan-pekerjaan yang membutuhkan deadline mendadak
    5.0
    Akuntansi dan keuangan, senior manager accounting & finance
    Nov 2016
    5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini
    Bekerja sambil ibadah
    Hal yang baikMenjadi seorang karyawan di perusahaan ini bukan hanya di tuntut oleh Manajemen bekerja keras dan cerdas tetapi harus diimbangi dengan ibadah. Perusahaan memberikan peluang yang seluas-luas kepada saya untuk berkarya dan berinovasi guna kemajuan perusahaan. Dan, perusahaan memiliki niat yang tulus untuk membantu sesama manusia dengan tidak merusak lingkungan. Filosofi dari perusahaan ini adalah kerja adalah ibadah. Setiap bulan selalu ada ruang diskusi untuk setiap level untuk menyampaikan masukannya guna pertumbuhan dan perkembangan perusahaan selanjutnya.
    TantanganHampir tidak saya temukan kesulitan diperusahaan ini karena bekerja tanpa merasa ada tekan karena di tuntut untuk berbuat ikhlas sehingga mendapatkan pahala dan terpenting mendapatkan hasil yang halal untuk keluarga.
    Penilaian untuk Federal Land Development Authority (FELDA) ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
    Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Federal Land Development Authority (FELDA). Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.