Kesejahteraan dan karierHal yang baikSetiap kita ada kesulitan keuangan selalu ada jalan ketika kita mau berbicara secara jujur kepada manajemen. Dan di kala kita jenuh dengan rutinitas kerja, perusahaan memeberikan kita sebuah paket travelling ke sebuah tempat wisata dengan dibiayai penuh oleh perusahaan.
TantanganPernah ketika perusahaan kesulitan menjual produk dan dengan niat tulus membantu perusahaan malah menjadi bumerang karena kesalahan transfer customer ke rekening pribadi. Untuk pengembangan karier ke atas kadang terhambat oleh faktor \"x\"