Excel Utama Indonesia
4.5 total penilaian dari 4 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Retail & Consumer Products

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl Sukarjo Wiryopranoto Bo.2D Sawah Besar Jakarta 10215
PT. Excel Utama Indonesia merupakan salah satu perusahaan dari TELESINDO - TIPHONE MOBILE, Tbk. Group, telah bergabung menjadi distributor resmi XL sejak tahun 2007. PT. Excel Utama Indonesia dipercaya untuk menjadi mitra distributor di seluruh regional dengan 35 kantor cabang berikut dengan sub cabang. PT. Excel Utama Indonesia menjadi distributor dengan fokus area terbanyak dengan jumlah karyawan lebih dari 1000 karyawan dimana 700 karyawan adalah tenaga sales marketing yang melayani penjualan secara langsung pada retail. Pada saat ini, jumlah downline yang dilayani PT. Excel Utama Indonesia mencapai 25.000 downline. PT. Excel Utama Indonesia berkomitmen penuh untuk terus mendukung dan bermitra dengan PT. XL Axiata, Tbk. untuk terus mengembangkan dan menjadikan XL sebagai operator komunikasi terbaik.

Excel Utama Indonesia foto

Ulasan dan penilaian

4.54 total penilaian
5
2
4
2
3
0
2
0
1
0
100%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
75%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini
Apakah ringkasan AI ini membantu?

Ulasan terbaru

4.0
Marketing
Aug 2020
Sales
Hal yang baiklingkungan kerjanya kondusif dan mengutamakan team
Tantangansulit untuk mencari cust baru
4.0
propaider
Jul 2017
5 to 6 years in the role, former employee
saya bekerja di perusahan ini udah hmir 6 thn saya muli dari ds sampe ke md jd superpaisor promo
Hal yang baikHal yang baik bagi saya adalh saya bisa menjdi menyukai tantngan dah mempersentasikn perusahaan
TantanganMemotipasi anak anak supaya di klak mereka bisa jadi atasn yang baik begotupun buat perusahhan
5.0
Branch manager
Jul 2017
Tantangan & kesempatan
Hal yang baikDi fasilitasi utk berkarier dan diberikan kesempatan utk berkembang.secara kemampuan diri di asah agar mampu bekerja dengan maksimal.diberikan pelatihan dan contoh bagaimana bekerja dengan efektif dan efesien
TantanganMemahami dan mengerti keinginan mitra dan perusahaan.yang pada saat itu masih minim nya pengalaman secara luas sehingga blm mampu memberikan yang terbaik utk mitra dan perusahaan.
Penilaian untuk Excel Utama Indonesia ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Excel Utama Indonesia. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.