Eka Anugrah Kreasindo
3.9 total penilaian dari 7 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Advertising, Marketing & Communications

Ukuran perusahaan

51-100 karyawan

Lokasi utama

Jl. Tebet Barat 1 No. 12 12820 Jakarta Selatan
Hello from us at Twister Communications!Let’s start with a bit of a story about us.Our humble journey began at 2002 when we started out as a small event organizer with only 3 people and in 2007 we transformed into a creative communications agency. By 2011 we have 2 legal entities (PT. Eka Anugrah Kreasindo and PT. Eka Anugrah Dinamika) under our brand Twister Communications.Our services consist of Brand Activation, Graphic Design, Event Organizer, and Man Power Management. Since 2020 due to the pandemic, we also expanded to Digital Work, Virtual Events and Livestreaming Services. During 2020 - 2021, we have conducted 100+ virtual events.Throughout our journey, we have been working with numerous National and Multinational Company from diverse industries, with their famous brands such as : P&G (Gillette, Pantene, Downy, Olay, SK-II), GSK (Sensodyne, Voltaren), L’Oreal (L’Oreal Paris, Maybelline, Kerastase), Johnson & Johnson (Johnson’s Baby, Listerine, Neutrogena), Google & YouTube, Shell, and many more.Today, our Twister Family consists of 40+ permanent team members and 200+ brand consultants spread across big cities in Indonesia.Our Vision is : “To become a reputable company that provide the best communication services to give the best solution for our clients.”Our Mission is : “To be The Best In Class creative and activation agency in Indonesia.”Our Values are : “RISE - Reliability, Integrity, and Service Excellence.”Since our website is still under renovation,Please visit the link below for more information about our company :bit.ly/twistercomm2021 or our Instagram account @twistercomm

Eka Anugrah Kreasindo foto

Ulasan dan penilaian

3.97 total penilaian
5
4
4
1
3
0
2
1
1
1
86%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
57%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

5.0
HRD & GA
May 2021
Jakarta Selatan7 to 8 years in the role, current employee
Banyak peluang mendapatkan pengalaman tugas kerja yg baru
Hal yang baikTop Manajemen (Owner Perusahaan) sangat baik dengan seluruh Staff. Selalu memberikan inputan yang netral dan tidak memihak. Tegas dalam mengambil keputusan.
TantanganKondisi lingkungan perusahaan yang dapat mengakibatkan antar karyawan dapat berselisih. Kurangnya diskusi dan mencari solusi.
5.0
Project manager
Feb 2021
Jakarta SelatanLess than 1 year in the role
Great management
Hal yang baikDapat bekerja sekaligus mempelajari hal-hal baru dalam dunia event dengan team dari project lain. Untuk sesama Project Manager yang lain juga saling support dan berbagi pengalaman bahkan database.
TantanganTantangan yang ditemukan adalah untuk selalu berinovasi dan mempelajari hal-hal baru dalam duni event.
5.0
Purchasing assistant
Jul 2017
5 to 6 years in the role
Pengalan Staff Purchasing
Hal yang baikBanyak mengetahui hal - hal baru mengenai event , bekerja dibawah tekanan waktu yang sempit , banyak mendapatkan informasi baru karena disetiap event membutuhkan hadiah dan mekanisme yang beda, butuh banyak ide kreatif untuk mencapai target penjualan,
Tantanganmencari barang sesuai dengan keinginan client dengan waktu yang mepet, barang yang tidak umum dipasaran, budget yang minim. apabila 2 perusahaan ini ada request berbarengan sedangkan semunya butuh urgent.
Penilaian untuk Eka Anugrah Kreasindo ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Eka Anugrah Kreasindo. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.