Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Hospitality & Tourism

Ukuran perusahaan

11-50 karyawan

Lokasi utama

Jl H. Ten Raya no 3 Rawamangun Pulogadung Jakarta Timur (samping indomaret pagar hitam)
PT. Citra Karya Langgeng (CKL) merupakan perusahaan yang sedang berkembang di bidang bahan baku untuk produk-produk bakery seperti roti, cake, cookies, dll yang memiliki Brand dengan nama BAKERZMIX, CKL berdiri sejak 1 Mei 2012. Kami memiliki komitmen untuk memberikan produk yang berkualitas sesuai dengan kebutuhan pelanggan.

Ulasan dan penilaian

Penilaian untuk Citra Karya Langgeng akan tersedia setelah ada lebih banyak ulasan

Bagikan pendapat Anda

Ceritakan pengalaman saat bekerja di Citra Karya Langgeng.Tulis ulasan

Ulasan terbaru

3.0
Dryfer pengiriman
Feb 2020
Jakarta Timur, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia7 to 8 years in the role, former employee
Intinya kami bekerja selain sebagai pengiriman kami jg bsa membantu apa yg kita kira kami bisa bantu
Hal yang baikAntara kariawan satu sama lain tdk ada batasan.walaupun beda jabatan tpi persaudaraan tetap nomer satu.kebersamaan tetap nomer satu.sehingga kami tdk sungkan apa bila diantara kami sedang ada masalah baik mengenai pekerjaan ataupun masalah pribadi.
TantanganApa bila ada konsumen baru yg blm ada di list kami selalu merekomendasikan ke sels walapun kami sebagai sopir tapi rasa ingin membantu ke bagian penjualan sangat tinggi sehingga membuat suasana pekerjaan yg nyaman saling bantu dan sebagainya.bagian penagihan pun demikian kadang menitipkan ke bagian pengiriman apa bla ada kiriman kami satu arah dan itu sdhrekomndasi dari admin.
Penilaian untuk Citra Karya Langgeng ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Citra Karya Langgeng. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.