Cempaka Group
3.5 total penilaian dari 6 ulasan

Profil Perusahaan

Sekilas tentang perusahaan

Industri

Real Estate & Property

Ukuran perusahaan

101-1.000 karyawan

Lokasi utama

Jl. Prof Doktor Latumenten, Grogol, Jakarta, Indonesia
PT. Cempaka Group merupakan perusahaan yang bergerak di bidang bisnis Property & Developer Apartement yang berlokasi di Jabodetabek. Beberapa Apartement yang termasuk dalam PT Cempaka Group antara lain:Margonda Residence 1,2,3 yang berlokasi di DepokGardenia Boulevard yang berlokasi di PejatenGreen Park View yang berlokasi di Daan Mogot, CengkarengGreen Lake View yang belokasi di Ciputat

Cempaka Group foto

Ulasan dan penilaian

3.56 total penilaian
5
1
4
2
3
2
2
1
1
0
88%
Menilai gaji tinggi atau rata-rata
75%
Pegawai merekomendasikan perusahaan ini

Ulasan terbaru

3.0
Legal assistant
May 2019
Jakarta, Indonesia1 to 2 years in the role
Perusahaan property yang cukup baik.
Hal yang baikDekat rumah dan pekerjaan di lapangan
TantanganMenghadapi seluruh penghuni apartemen
4.0
Department legal
Mar 2019
1 to 2 years in the role, former employee
Admin Legal
Hal yang baikKarena suasana nyaman kekeluargaan disini,fasilitas memadai kerjasama sesama team solid maupun sendiri enjoy..
TantanganMembuat surat untuk notaris mengadakan ppjb ajb dengan customer,membuat pph final 21 mau pajak bphtb
5.0
Apartemen advisor
Jul 2018
Pamulang Barat, Kota Tangerang Selatan, Banten, IndonesiaLess than 1 year in the role, former employee
Sistem kerja Manajemen sangat baik
Hal yang baikMengutamakan solidaritas, bekerjasama dengan team sangat baik..
TantanganMencari dan mendapatkan Customer yg jujur dan baik
Penilaian untuk Cempaka Group ditampilkan apa adanya dari karyawan sesuai dengan pedoman komunitas kami
Pelajari lebih lanjut tentang bekerja di Cempaka Group. Baca ulasan perusahaan dari pegawai, cari tahu budaya perusahaan dan cek lowongan yang sedang dibuka.